Brilio.net - Otak-atik mathuk, dalam bahasa Jawa berlaku istilah itu yang berarti proses mencocok-cocokkan sesuatu. Kadang dalam hidup, banyak orang yang sering mencocok-cocokkan sesuatu dan menarik kesimpulan dari kecocokan yang ada. Padahal bisa jadi berbagai hal yang dicocokkan itu tak sengaja terjadi. Tapi begitulah orang Indonesia, selalu saja suka mencocok-cocokkan. Maklum saja, mungkin banyak orang yang punya ilmu cocoklogi.
Nah, kebiasaan mencocokkan sesuatu ternyata juga banyak dilakukan anak muda. Tapi biasanya yang dicocok-cocokkan itu malah mengandung kelucuan yang mengundang tawa. Mau tahu seperti apa cocoklogi lucu yang ada? Yuk lihat 10 cocoklogi berikut yang dikumpulkan brilio.net dari berbagai sumber, Jumat (24/6):
BACA JUGA :
11 Meme tips mudik paling kocak, anak rantau dijamin langsung ngakak!
1. Tapi kok banyak jomblo yang bokek sih?
2. Berarti nggak usah belajar saja...!
BACA JUGA :
8 Singkatan nama artis ini kocak banget, dijamin bikin ngakak!
3. Mungkin dia lagi berpikiran porno! Hahaha...
4. Ayo galakkan #GerakanTanpaKolor!
Kocak banget ya? KLIK NEXT untuk melanjutkan.