1. Home
  2. »
  3. Ngakak!
27 Januari 2023 16:40

Gagal ngutang, 11 chat lucu balas teman mau pinjam uang ini cerdiknya nggak ada lawan

Kalau kamu nggak enak mau nolak teman yang pinjam uang, mungkin kamu bisa menggunakan deretan jurus ini. Weni Arfiyani

Brilio.net - Masalah utang adalah perkara yang nggak boleh disepelekan. Sedikit apapun utang, bisa bikin hubungan jadi berantakan. Karena itu, kalau akadnya utang sebaiknya langsung kamu kembalikan sesuai perjanjian. Jangan sampai masalah ini berlarut-larut dan bikin nggak nyaman.

Kalau misalnya kamu terpaksa nggak bisa ngutangin teman, mending langsung bilang dari awal. Soalnya, kamu nggak tahu kapan teman bisa mengembalikan. Nah, kalau ada kebutuhan yang mendesak dan mendadak, kamu nggak bisa mengandalkan uang pengembalian dari teman yang utang. Belum tentu mereka bisa balikin pas kamu lagi butuh-butuhnya.

BACA JUGA :
15 Chat nyesek ditolak gebetan ini sakitnya bikin nangis dalam hati


Kalau kamu nggak enak mau nolak teman yang pinjam uang, mungkin kamu bisa menggunakan deretan jurus ini. Buat balas teman ke teman yang mau utang, ada cara halus plus nyeleneh yang mengalihkan perhatian.

Dihimpun brilio.net dari berbagai sumber, Jumat (27/1), berikut 11 chat lucu balas teman mau pinjam uang yang cerdiknya nggak ada lawan.

SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags