Brilio.net - Sampah plastik kini memang sangat memprihatinkan. Sampahnya yang butuh waktu lama untuk terurai semakin menggunung dan mencemari alam. Dampaknya tentu saja memengaruhi banyak kehidupan, manusia, hewan, tumbuhan semuanya terkena dampak. Bahkan banyak foto atau video viral tentang hewan yang terjebak sampah-sampah plastik.
Negara Thailand, tahun 2020 mulai mengharamkan plastik. Jadi bagi para warganya yang hendak berbelanja, mereka harus membawa tas atau wadah tersendiri untuk menampung belanjaannya tersebut. Meski kamu bayar RP 200 atau lebih sekalipun, tidak akan ada plastik yang diberikan.
Tentu saja bagi warga yang belum terbiasa, kebijakan ini membuat sedikit bingung. Apalagi bagi yang belum tahu kalau ada peraturan seperti ini. Nah, untuk menggantikan peran plastik, warga akhirnya harus putar otak mau pakai apa membawa barang belanjaannya.
Endingnya para warga Thailand ini menggunakan barang seadanya untuk mengangkut belanjaan-belanjaannya. Ada yang pakai koper, karung, ember bahkan sampai ada yang bawa gerobak. Nyeleneh abis!
Berikut ini deretan potret lucunya seperti brilio.net dari mothership.sg, Minggu (5/1).
1. Nggak bawa tas, nih. Tadahin pakai kaus aja deh.
BACA JUGA :
42 Gaya motoran emak-emak negeri +62 bikin deg-degan
2. Dikarenakan belanjaannya banyak, ibu ini sampai bawa karung besar.
BACA JUGA :
Detik-detik bapak pakai gamis subuhan naik skuter, serem tapi kocak
3. Pakai ember juga jadi. Yang penting bisa terangkut.
4. Wah, kalau ini sih tempatnya kurang.
5. Tempat segini cukup nggak, ya?
6. Ini bukan mau traveling. Tapi kopernya buat pengganti plastik.
7. Repot juga ya kalau harus bawa beginian.
8. Pakai saringan ikan, nih. Nyeleneh abis.
9. Totalitas banget. Pakai gerobak, cuy!
10. Kalau mau beli es batu, harus diikat begini dong.