1. Home
  2. ยป
  3. Olahraga
27 Juli 2016 23:31

7 pemain timnas yang jadi idola pesepak bola cilik, siapa saja ya?

Mereka mampu berbuat banyak di pertandingan dunia. Islahuddin

Brilio.net - Kompetisi tingkat dewasa boleh saja mandek dan sulit melahirkan pemain andal untuk berlaga di tingkat internasional. Namun kompetisi usia dini Indonesia terbukti lebih mampu bersaing dan bertanding dengan tim-tim besar dunia. Tidak hanya bertanding, mereka juga mampu berbuat banyak di pertandingan dunia.

Danone Nations Cup merupakan salah satu kompetisi yang diikuti pemain bola junior Indonesia sejak 14 tahun lalu. Dari kompetisi ini telah lahir sejumlah talenta muda yang kini menjadi tulang punggung tim nasional Indonesia. Tidak heran, jika mereka kemudian menjadi idola siswa-siswa SSB (Sekolah Sepak Bola) yang merupakan calon pemain bola masa depan.

Berikut para pemain jebolan kompetisi usia dini yang sekarang atau pernah menjadi pemain nasional :

1. Andik Vermansyah (Selangor FA) alumni SSB Suryanaga.

BACA JUGA :
SSB Salfas wakili Indonesia dalam kejuaraan dunia sepakbola di Prancis



2. Evan Dimas (Persebaya) alumni SSB Mitra Surabaya.



3. Muchlis Hadi Ning (PSM Makassar) alumni SSB Sinar Mas Mojokerto.

BACA JUGA :
12 Singkatan unik klub sepak bola ini cuma ada di Indonesia Raya!



4. Syamsir Alam alumni (Persiba Balikpapan) alumni SSB Depok.

KLIK NEXT ya untuk melihat idola lainnya...

SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags