1. Home
  2. »
  3. Olahraga
7 Juli 2018 22:05

Ketika wajah 8 bintang Piala Dunia digabung dengan legenda, unik

Bikin pangling! Muhammad Bimo Aprilianto

Brilio.net - Setiap negara pasti memiliki sosok pemain sepak bola legendaris, berkat sumbangan prestasi hingga torehan rekor yang bagus dalam membela tim nasional. Beberapa negara bahkan memiliki legenda sepak bola yang datang silih berganti, dari pele hingga Maradona.

Lalu apa jadinya jika pemain legenda zaman dulu wajahnya digabung dengan pemain berbakat saat ini? Pasti bakal unik banget. Apalagi ditambah skillnya juga digabungkan. Nggak kebayang jagonya seperti apa.

Nah, daripada cuma membayangkan, berikut ini gambaran ketika wajah delapan bintang Piala Dunia digabung dengan pemain legenda. Seperti brilio.net himpun dari akun Twitter @brfootball pada Sabtu (7/7).

1. Siapa yang masih ingat dengan Diego Forlan? Begini kalau wajahnya digabungkan dengan Luis Suarez.

BACA JUGA :
10 Pose Victoria Bonya, model majalah dewasa teman kencan Fellaini





2. Fusion antara David Beckham dan Harry Kane.




3. Sama-sama 'penari' Samba di lapangan hijau, begini jadinya kalau wajah Ronaldinho dan Neymar dijadikan satu.

BACA JUGA :
4 Seleb Tanah Air ini nonton langsung Piala Dunia 2018 di Rusia




4. Kalau Zidane dan Griezmann digabung mungkin namanya jadi Grizou, Griezmann Zizou.




5. Ibrahimovic dan Marcus Berg. Hasilnya jadi seperti Ibrahimovic saat masih muda ya.




6. Ada yang tahu legenda Kroasia, Davor Suker nggak? Begini kalau wajahnya digabung dengan bintang Piala Dunia 2018, Luka Modric.




7. Kalau Piala Dunia 2010 Andrey Arshavin pernah jadi bintang untuk Rusia. Kali ini Aleksandr Golovin lah bintangnya.




8. Sama-sama memiliki gaya rambut yang unik, begini jadinya kalau Radja Nainggolan dan Marouane Fellaini wajahnya digabung.





SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags