1. Home
  2. »
  3. Outfit
24 April 2017 20:10

10 Gaya denim Miss Universe 2012 Olivia Culpo ini bisa kamu tiru lho

Simpel, namun tetap terlihat anggun dan elegan. Rizky Mandasari
Miss Universe 2012 Olivia Culpo/foto-foto: stealthelook/tumblr/instagram

Brilio.net - Olivia Culpo merupakan salah satu model yang selalu memiliki street style yang menarik. Nggak heran banyak fotografer yang berebut ingin mengabadikannya lewat kamera. Miss Universe 2012 ini memang selalu berpenampilan simpel dalam kesehariannya.

Mantan Nick Jonas ini meskipun berpenampilan simpel, namun tetap terlihat anggun dan elegan. Seleb kelahiran 1992 ini memang pintar dalam memadukan busana yang ia kenakan. Nah, salah satu item yang selalu menjadi andalannya adalah denim. Kamu yang suka denim, bisa banget lho buat tiruin gaya Olivia ini. Pengen tahu lebih lanjut? Yuk disimak 10 gaya denim ala Olivia Culpo yang brilio.net rangkum dari berbagai sumber, Senin (24/4).

1. Hanya dengan kaus putih polos dan ankle boots, bikin penampilan Olivia menarik.

BACA JUGA :
11 Gaya fashion Tiara Pangestika, istri YouTuber Arief Poconggg


foto: breathtakingwomen.tumblr.com



2. Denim on denim ala Olivia ini bisa banget buat kamu tiru girls.

BACA JUGA :
4 Gaya OOTD seleb Tanah Air di Coachella 2017, kamu suka yang mana?

foto: fashionismo.com.br



3. Celana denim dan kemeja putih polos dipadukan dengan jaket sukajan bikin penampilan makin menonjol.

foto: popsugar.com



4. Celana denim dipadukan dengan statement sweater, tampak chic nih.

foto: instagram.com



5. Tampil anggun dengan celana denim dan atasan berwarna satu tingkat di bawah denim.

foto: eonline.com



6. Tampil manis dengan celana denim dan atasan off-shoulder. Jangan lupa pakai kalung choker biar makin cute.

foto: stylecaster.com



7. Tampil elegan dengan celana denim dipadukan dengan kemeja motif garis-garis.

foto: Denimsandjeans.com



8. Tampil casual dan santai dengan celana denim pendek dan kemeja yang lengannya digulung.

foto: instagram.com



9. Tampil anggun dan elegan dengan rok midi denim dipadukan dengan atasan crop top berbahan lace.

foto: oliviaculpoworld.tumblr.com



10. Tampil tomboy dengan overall denim dan atasan tanktop berwarna hitam polos. Jangan lupa gunakan kalung choker dan ankle boots hitam.

foto: stealthelook.com.br


SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags