Brilio.net - Di era modern saat ini, teknologi menjadi salah satu media paling efektif untuk menunjang segala aktivitas manusia. Segala hal yang sekiranya dibutuhkan, bisa dengan mudah didapatkan dengan perantara handphone pintar. Maka tak ayal ada banyak e-commerce atau media dagang online bermunculan. Mulai dari e-commerce lokal hingga internasional.
Salah satu e-commerce yang banyak digunakan masyarakat Indonesia adalah Shopee. Shopee dijadikan tempat jual beli online dengan menyediakan banyak promo dan penawaran menarik. Adapun jika seseorang ingin mendapatkan uang dari Shopee bisa lewat berbagai cara, bahkan kamu nggak harus membuat sebuah toko online.
BACA JUGA :
5 Cara mencairkan komisi Shopee Affiliate, langsung masuk ke rekening
Mengingat untuk membuat berjualan sesuatu, seringkali seseorang mengalami kendala dalam permodalan. Maka ada beberapa alternatif yang bisa dicoba untuk mendapatkan uang dari Shopee tanpa buka toko online dengan modal yang besar.
Penasaran bagaimana caranya? Yuk simak cara mendapat uang dari Shopee, dirangkum brilio.net dari berbagai sumber pada Selasa (2/8).
BACA JUGA :
11 Cara bayar Shopee PayLater lewat DANA, mudah dan cepat