1. Home
  2. ยป
  3. Personal Finance
21 Juli 2022 22:41

5 Cara tarik tunai saldo LinkAja, bisa lewat ATM Himbara

Untuk menjamin keamanan akun pelanggan, nomor token khusus akan dibuat setiap kali pelanggan ingin melakukan penarikan tunai saldo LinkAja. Shofia Nida
Cara tarik tunai saldo LinkAja di ATM

Cara tarik tunai saldo LinkAja di ATM.

foto: linkaja.id

BACA JUGA :
5 Cara bayar bensin di SPBU pakai LinkAja, praktis banget


Setelah mendapat kode penarikan, lakukan langkah-langkah di bawah ini untuk menarik tunai saldo LinkAja di mesin ATM.

1. Tekan "Soft Key" (tombol warna hijau atau tombol yang berada di kanan bawah sebelah layar ATM)

2. Pilih "Tarik Tunai LinkAja".

BACA JUGA :
7 Cara isi pulsa lewat LinkAja, praktis nggak perlu ke konter

3. Masukkan nomor handphone yang kamu daftarkan di akun LinkAja.

4. Masukkan "Kode Penarikan Tunai LinkAja" yang sebelumnya telah kamu dapatkan.

5. Selanjutnya ATM akan mengeluarkan uang tunai dan struk ATM sebagai bukti transaksi.

SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags