1. Home
  2. »
  3. Ragam
10 Februari 2024 21:00

10 Arti mimpi diberi uang ini harus diketahui, bisa pertanda rezeki atau bencana bagi kamu

Uang dalam mimpi memiliki makna yang luas tergantung seperti apa uang yang muncul dalam mimpi. Dinar Nur Zaky Achmad
foto HL: Freepik

Brilio.net - Buat kamu yang pernah mengalami mimpi diberi uang pasti akan senang. Pasalnya, uang diartikan sebagai sumber keberuntungan dan kemakmuran bagi siapa saja yang mendapatkannya. Tapi sebenarnya apa makna dari mimpi diberi uang? Apakah sebuah pertanda keberuntungan atau bisa saja pemberi peringatan mengenai musibah?

Meskipun hanya mimpi yang kamu alami saat tidur, mimpi diberi uang juga bisa dijadikan sebagai sarana bersyukur dan pengingat agar kamu rajin menabung serta tidak tinggi hati. Mimpi diberi uang juga identik dengan rezeki yang berlimpah. Akan tetapi, uang dalam mimpi memiliki makna yang luas tergantung seperti apa uang yang muncul dalam mimpi.

BACA JUGA :
11 Arti mimpi pacar datang ke rumah menurut psikologi dan primbon Jawa, pertanda kabar bahagia


Mimpi diberi uang juga erat kaitannya dengan peran pemberi uang yang dapat menjadi petunjuk dalam mimpi tersebut. Bisa saja kamu akan mendapatkan sebuah berkah atau mungkin saja musibah yang tidak kamu duga sebelumnya. Mimpi diberi uang yang kamu alami bisa saja benar terjadi atau hanya bunga tidur.

Jadi kamu tidak perlu terlalu khawatir ketika mimpi yang kamu alami memiliki pertanda yang buruk, karena belum tentu akan terjadi dalam hidup. Mimpi diberi uang memiliki beragam arti yang bisa dijadikan sebagai petunjuk atau kewaspadaanmu yang baru saja mengalaminya, dilansir brilio.net dari berbagai sumber pada Sabtu (10/2), berikut arti mimpi diberi uang yang bisa jadi pertanda rezeki.

BACA JUGA :
15 Arti mimpi tsunami yang sering dikhawatirkan menurut Islam & primbon Jawa, isyarat perbanyak berdoa

SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags