1. Home
  2. ยป
  3. Ragam
4 Maret 2024 10:45

100 Kata-kata senja sore untuk menyambut bulan Ramadhan, penuh kehangatan dan keberkahan

"Cahaya senja memeluk bumi, mengajak untuk berbagi kasih di bulan Ramadhan." Dinar Nur Zaky Achmad
foto: freepik.com

Brilio.net - Mendekati bulan suci Ramadhan menjadi salah satu momen yang membahagiakan bagi umat Muslim. Ramadhan menjadi ladang pahala dan keberkahan, sehingga harus mempersiapkan diri sebaik mungkin untuk menyambut dan menjalani bulan puasa.

Dalam menyambut bulan Ramadhan tentunya banyak cara yang dilakukan, seperti saling mengingatkan teman sekitar atau hanya sekadar dengan membuat kata-kata. Biasanya sebagian orang menggunakan kata-kata senja sore untuk menyambut bulan Ramadhan, kata-kata senja sore dipakai karena lebih menggambarkan kehangatan dan keberkahan datangnya bulan suci Ramadhan.


Kata-kata senja sore untuk menyambut bulan Ramadhan juga bisa digunakan untuk saling mengingatkan bahwa kita perlu bersyukur karena dipertemukan lagi dengan bulan suci. Ada beragam makna di dalam kata-kata senja sore untuk menyambut bulan Ramadhan.

Kamu bisa memakai kata-kata senja sore bukan hanya untuk mengingatkan namun bisa juga dipakai sebagai caption di media sosialmu dalam menyambut bulan suci. Kehangatan dan keberkahan yang terkandung dalam kata-kata senja sore untuk menyambut bulan Ramadhan akan membantumu siap menjalani dan beribadah di bulan suci nantinya.

Nah kali ini, brilio.net ingin memberimu beberapa pilihan kata-kata senja sore untuk menyambut bulan Ramadhan agar lebih bermakna dan penuh keberkahan. Dihimpun dari berbagai sumber oleh brilio.net, berikut 100 kata-kata senja sore untuk menyambut bulan Ramadhan, penuh kehangatan dan keberkahan, Senin (4/3).

[crosslink_1]

SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
MOST POPULAR
Today Tags