1. Home
  2. »
  3. Ragam
1 Maret 2023 20:41

11 Arti mimpi gagal menikah menurut Primbon Jawa, pertanda kekhawatiran dalam hidup

Menurut Primbon Jawa, mimpi gagal menikah diartikan sebagai pertanda ketidakpastian atau kekhawatiran mengenai kehidupan asmara. Shofia Nida
foto: pixabay.com

Brilio.net - Setiap orang pasti menginginkan hubungannya dengan sang kekasih berakhir bahagia di pelaminan. Namun, tak semua orang dapat merasakan hal tersebut. Ada beberapa orang yang harus putus karena suatu hal. Dari mulai pacar selingkuh, pacar dijodohkan dengan orang lain, atau pacar menikah dengan pria atau wanita lain.

Putusnya hubungan asmara tidak selalu menandakan bahwa pihak-pihak yang terlibat sudah tak saling cinta. Ya, beberapa di antaranya bahkan masih sangat menyayangi dan rasanya tak rela untuk melepas mantan kekasihnya begitu saja. Melihat seseorang yang dicintai menikah dengan orang lain, tentu akan membuat hati terasa teriris. Seringkali, seseorang merasa tak rela jika mantan kekasihnya menikah dengan orang lain, padahal dulu ia telah berjanji akan setia. Namun, nyatanya ia mengkhianati.

BACA JUGA :
11 Arti mimpi gigi patah, bisa jadi gambaran situasi hidup seseorang


Perasaan sedih ditinggal nikah adalah hal wajar dirasakan oleh seseorang. Terkadang perasaan galau tersebut bisa terbawa hingga mimpi. Ya, mimpi gagal menikah dapat dialami oleh seseorang yang sedang patah hati. Meski begitu, tak menutup kemungkinan semua orang juga bisa mengalami mimpi gagal menikah.

Selain menjadi gambaran perasaan seseorang, bagi sebagian orang mimpi gagal menikah membawa pertanda yang kurang baik untuk hidup mereka. Menurut Primbon Jawa, mimpi gagal menikah diartikan sebagai pertanda ketidakpastian atau kekhawatiran mengenai kehidupan asmara atau kemampuan untuk menemukan pasangan hidup yang cocok. Meski begitu, mimpi gagal menikah juga bisa membawa berbagai pertanda bagi si pemimpi tergantung kondisi dari si pemimpi.

Berikut 11 arti mimpi gagal menikah menurut Primbon Jawa, dirangkum brilio.net dari berbagai sumber pada Rabu (1/3).

BACA JUGA :
11 Arti mimpi mendapat hadiah menurut primbon Jawa, punya makna baik

SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags