1. Home
  2. »
  3. Ragam
22 Februari 2024 05:45

30 Pantun perpisahan lucu untuk atasan, berkesan dan menghibur

Pantun perpisahan lucu juga bisa menunjukkan bahwa kamu memiliki hubungan yang baik dengan atasan. Sri Jumiyarti Risno
Contoh pantun perpisahan lucu untuk atasan (2)

6. Mudik ke Balikpapan
Pulang-pulang bawa rambutan
Teruslah maju rekan untuk masa depan
Perpisahan hari ini untuk masa depan

7. Liburan ke Roma nonton gladiator
Orangnya tegap dan agak menor
Selamat berpisah wahai rekan kantor
Semoga gaji meningkat dan banyak honor.

BACA JUGA :
75 Kata-kata perpisahan KKN, menyentuh hati dan penuh makna mendalam


8. Beli perlengkapan sekolah baru
Ingin ini itu tapi boros tangan
Bila berjumpa bos
bos lama jangan dilupakan.

9. Pakaian kerja terlihat gagah
Pulang kerja membawa buku
Takdir berpisah tidak bisa dicegah
Sampai jumpa bos terbaikku.

10. Ayahku sedang menonton Arema
Pertandingan final saling beradu
Jangan berpisah terlalu usang
Karena nanti kau akan rindu.

BACA JUGA :
75 Kata-kata perpisahan teman kerja, penuh kesan dan sedihnya bikin nyesek

11. Hujan malam hari sungguh lebat
Anak nakal mari bertaubat
Terima kasih bos yang hebat
Bagimu lembur menyenangkan, kok aku sambat.

12. Ke rumah Tina ingin bertamu
Sampai sana roknya robek
Tidak akan lagi ku mendengar suaramu
Karena suaramu mirip belibis.

13. Saya menunggu dia datang
Ternyata ada di Semanggi
Walaupun kita berpisah sekarang
Suatu saat kita bertemu lagi.

14. Jalan-jalan ke pasar bareng janda
Pulangnya naik taksi biru
Banyak momen yang kita lalui bersama
Sampai jumpa di lain waktu.

15. Umur muda wajah tua
Jomponya kayak ema-ema
Jangan sedih jangan dilema
Kita hanya berpisah untuk sementara.

16. Konsultasi ke dokter gigi
Untuk diperiksa dan diobati
Walaupun bos sudah pergi
Meja ini tidak akan terganti.

17. Rumah si Andi sangat berantakan
Soalnya mungkin jarang dibersihkan
Walau bos bau badan
Namun kebersamaan kita tak akan aku lupakan.

18. Hujan gerimis di Tanjung Perak
Langit gemuruh semuanya basah
Sudah habis masa kontrak
Pamit undur untuk berpisah.

19. Sore hari menonton drama
Drama Korea aktornya tegas
Ingin hati tetap bekerja bersama
Apa daya atasan harus pindah tugas.

20. Malam-malam jangan kelayapan
Kasihan ibu menjadi resah
Rekan dan bos semua mari berpelukan
Sebelum akhirnya kita berpisah.

21. Dari Tungkal pergi Siantan
Datang berlabuh di Kuala Maras
Selamat tinggal bos pandai dan taulan
Kita berpisah dikarenakan tugas.

22. Pergi ke kota lihat ponakan
Mulus jalannya sudah diaspal
Sebenarnya susah untuk dikatakan
Saatnya ucapkan selamat tinggal untuk atasan.

23. Liburan ke Roma nonton gladiator
Orangnya tegap dan agak menor
Selamat berpisah wahai atasan kantor
Semoga gaji meningkat dan banyak honor.

24. Badannya tegar sekuat baja
Berlatih memukul di Cilacap
Sampai jumpa bos tempat kerja
Doa untukmu selalu kuucap.

25. Saat hujan perut keroncongan
Mau sarapan ikan lemuru
Selamat jalan atasan
Semoga sukses di kantor baru.

26. Menyusun pantun memakai rima
Rima dibuat menjadi kisah
Bertahun-tahun sekantor bersama
Tibalah masa untuk berpisah.

27. Peraturan lama masih berlaku
Kalau benar harus berani
Wahai semua rekan kerja dan bos ku
Akan kurindu kebersamaan ini.

28. Memasak nasi memakai kompor
Kompor dibeli depan madrasah
Setiap hari duduk di kantor sama atasan
Membuatku sedih kala berpisah.

29. Pajang foto dengan paku
Tiada palu pakailah bata
Wahai engkau bos ku
Jangan lupakan kenangan kita.

30. Zodiak aries orangnya kaku
Zodiak libra otaknya semu
Selamat sukses atasan kantorku
Semoga aku bisa ikuti jejakmu.

SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags