1. Home
  2. ยป
  3. Ragam
22 Mei 2024 05:45

50 Pantun penutup presentasi di sekolah, berkelas dan ampuh cairkan suasana

Keindahan pantun terletak pada kesederhanaan, irama yang merdu, dan makna yang terkandung di dalamnya. Sri Jumiyarti Risno
Ciri-ciri dan fungsi pantun

Ciri-ciri dan fungsi pantun.

foto: freepik.com

BACA JUGA :
7 Urutan skincare Somethinc untuk kulit berjerawat, bikin wajah jadi lebih sehat


Sebagai tambahan informasi, kamu perlu tahu apa itu pantun dan ciri-cirinya, berikut ulasan di bawah ini!

Pantun merupakan salah satu jenis puisi Melayu yang populer di Indonesia dan negara-negara serumpun. Keindahannya terletak pada kesederhanaan, irama yang merdu, dan makna yang terkandung di dalamnya.

1. Ciri-ciri pantun.

BACA JUGA :
45 Teka-teki gombal receh tapi romantis, bikin doi klepek-klepek

- Terdiri dari 4 baris yakni setiap bait pantun memiliki pola rima a-b-a-b.

- Memiliki sampiran dan isi, umumnya dua baris pertama disebut sampiran, biasanya berisi tumpuan atau pembuka, sedangkan dua baris berikutnya merupakan isi, yaitu inti dari pantun.

- Memiliki makna yang mendalam, pantun tidak hanya indah didengar, tetapi juga mengandung makna yang mendalam, bisa berupa nasihat, sindiran, pujian, ungkapan perasaan, dan lain sebagainya.

- Beragam jenis, yakni pantun memiliki banyak jenis, seperti pantun nasihat, pantun jenaka, pantun percintaan, pantun pernikahan, dan masih banyak lagi.

2. Fungsi pantun.

- Pantun sering digunakan sebagai hiburan dalam berbagai acara, seperti pernikahan, ulang tahun, dan acara adat.

- Pantun dapat digunakan sebagai media pembelajaran untuk menyampaikan nilai-nilai moral dan budaya kepada generasi muda.

- Jadi sarana komunikasi, dimana pantun sebagai alat komunikasi untuk menyampaikan pesan atau ungkapan perasaan kepada orang lain.

SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags