1. Home
  2. ยป
  3. Ragam
27 Juli 2023 05:41

Cara meminjam uang di Bank BSI, mudah dan praktis

Pengajuan pinjaman juga bisa dilakukan seacara online melalui BSI Mobile. Ida Setyaningsih
Cara pengajuan pinjaman

Cara pengajuan pinjaman

Nah, setelah memastikan kalau kamu sudah memenuhi persyaratan tersebut, kini saatnya memulai meminjam uang di Bank BSI melalui BSI Mobile. Caranya cukup mudah, kamu hanya perlu registrasi dan aktivasi akun di BSI Mobile. Supaya lebih jelas, ikuti cara meminjam uang di BSI Mobile untuk produk Muitraguna Online di bawah ini, ya!

1. Buka aplikasi BSI Mobile.

BACA JUGA :
Cara transfer uang lewat ATM BRI, mudah dan praktis


2. Klik menu Pembiayaan yang ada di bagian bawah.

3. Pilih opsi Mitraguna.

4. Selanjutnya masukkan nominal pinjaman, jangka waktu, dan usia saat ini.

BACA JUGA :
Cara ambil uang di ATM BRI tanpa kartu, lengkap dengan penjelasannya

5. Klik Hitung untuk untuk mengetahui estimasi nominal yang harus dibayar setiap bulan.

6. Jika berminat, klik menu Minat.

7. Tekan opsi Ajukan Mitraguna, lalu pilih Selanjutnya.

8. Tunggu beberapa saat, sistem di BSI akan melakukan verifikasi pengajuan pinjaman kamu.

9. Setelah verifikasi selesai, cek hasil pengajuan kamu di menu Inbox BSI Mobile atau pada menu Pembiayaan.

SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags