1. Home
  2. ยป
  3. Ragam
15 Agustus 2024 14:35

[KUIS] Anggota Paskibraka diwajibkan lepas hijab! Tes seberapa kamu tahu makna seragam Paskibraka?

Seragam Paskibraka bukan hanya sekadar pakaian, tetapi juga simbol kebanggaan, kehormatan, dan tanggung jawab. Adnan Qurunul Bahri
Foto ilustrasi: Pexels; Pixabay

Brilio.net - Baru-baru ini publik dihebohkan dengan adanya kewajiban melepas hijab bagi anggota Paskibraka. Hal ini berkat adanya peraturan yang diteken oleh Ketua BPIP, Yudian Wahyudi. Ia menyebutkan bahwa melepas hijab didasarkan atas keseragaman.

Ngomong-ngomong soal Paskibraka, seragam Paskibraka bukan hanya sekadar pakaian, tetapi juga simbol kebanggaan, kehormatan, dan tanggung jawab. Setiap elemen dari seragam ini memiliki makna mendalam yang mencerminkan nilai-nilai luhur yang dijunjung tinggi oleh para anggota Paskibraka. Apakah kamu tahu makna dari setiap bagian seragam Paskibraka? Uji pengetahuanmu dengan menjawab pertanyaan berikut!

BACA JUGA :
[KUIS] Durasi makeup dan produk yang dipakai ini tentukan kamu cocok first date di mana


SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags