Brilio.net - Pernahkah kamu sedang asyik swipe di aplikasi dating dan tiba-tiba muncul wajah yang sangat familiar, yakni orang tuamu? Momen kaget ini tentu bisa membuatmu bingung harus bereaksi bagaimana kan? Di saat seperti ini, kemampuanmu dalam melontarkan pick-up line bisa sangat berguna, lho sobri. Yuk, tes seberapa jago kamu dalam merespons situasi dengan pick-up line yang tepat melalui kuis berikut!
BACA JUGA :
[KUIS] Pacar kamu nggak suka pakai makeup? Ketahui 5 kepribadiannya di sini yuk!