1. Home
  2. ยป
  3. Rumah
8 Oktober 2023 07:03

Cuma pakai wall moulding, 11 potret makeover ruang tamu tanpa sofa ini hasilnya bak hunian mewah

Wall moulding juga bisa membantu menutupi cacat dinding, seperti retak atau noda. Sri Jumiyarti Risno
Hemat budget

1. Umi Lutfia merupakan ibu rumah tangga yang kerap membuat konten YouTube. Untuk mengubah suasana di rumah, pemilik akun TikTok @umi_lutfia mengubah desain ruang tamu rumahnya sendiri.

BACA JUGA :
Dulunya jadul dan sempit, 10 transformasi ruang tamu rumah dinas dimakeover ini bikin takjub


foto: TikTok/@umi_lutfia

2. Bermula dari rasa bosan melihat suasana rumah yang seadanya. Ibu Umi Lutfia mengubah desain rumah menggunakan wall moulding.

BACA JUGA :
11 Potret kocak penampakan di ruang tamu ini bikin geleng kepala, out of the box!

foto: TikTok/@umi_lutfia

3. Ketika ingin makeover suasana rumah, Umi tak langsung merenovasi, namun ia perlu waktu untuk menabung setiap hari.

foto: TikTok/@umi_lutfia

4. Setelah hasil uang tabungan terkumpul ia memutuskan makeover ruang tamu rumahnya dengan menggunakan wall moulding dari foam wall moulding.

foto: TikTok/@umi_lutfia

5. Makeover yang dilakukannya punya tak menggunakan jasa tukang. Hal ini untuk menghemat budget pengeluaran.

foto: TikTok/@umi_lutfia

SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags