1. Home
  2. »
  3. Selebritis
9 Maret 2020 13:03

10 Fakta Eric Harjanto, juara MasterChef Indonesia season 6

Eric berhasil mengalahkan pesaingnya, Firhan Ashari di ajang MasterChef Indonesia season 6. Rizka Mifta
foto: Instagram/@ericmci6

Brilio.net - Mengikuti proses ajang pencarian bakat memang masih menarik perhatian masyarakat Indonesia. Terbukti sampai saat ini masih banyak kompetisi dari berbagai bidang yang disiarkan di televisi. Kompetisi tersebut ramai dibicarakan publik seperti ajang memasak, MasterChef Indonesia.

Kompetisi memasak terselenggara selama enam sesi ini akhirnya sampai di puncak acara. Setelah menyisihkan banyak peserta berbakat, ajang MasterChef Indonesia season 6 ini melahirkan juara.

Juara ajang MasterChef Indonesia season 6 adalah Eric Harjanto. Buat kamu yang mengikuti setiap episodenya pasti tahu perjuangan yang dilalui pria bertubuh tinggi ini. Eric sukses mengalahkan Firhan Ashari pada Grand Final MasterChef Indonesia yang ditayangkan pada Minggu (8/3).

Bukan hal mudah bagi Eric untuk menjadi juara MasterChef Indonesia season 6, mengingat sang runner up Firhan Ashari juga memiliki skill yang nggak kalah keren.


SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags