1. Home
  2. »
  3. Selebritis
14 Februari 2017 15:05

10 Foto lawas aksi Marilyn Monroe bermain ukulele ini keren abis

Nggak bosan deh melihatnya. Karina Ayu Pradita

Brilio.net - Pada tahun 1959, menjelang akhir kariernya, Marilyn Monroe membintangi Some Like It Hot, yang kemudian dianggap sebagai salah satu film komedi terbesar sepanjang masa. Film ini pertama kali dirilis pada 29 Maret 1959. Film ini bercerita tentang dua orang musisi jazz yakni Joe (Tony Curtis), dan Jerry (Jack Lemmon) yang secara tidak sengaja menyaksikan aksi tindakan pembantaian oleh kelompok gangster di Chicago. Keberadaan mereka kemudian diketahui oleh gangster sehingga Joe dan Jerry pun terpaksa kabur dari kota.

Monroe sendiri memainkan peran sebagai Sugar Kane, penyanyi dan pemain ukulele. Tak hanya itu, selain syuting film Monroe juga melakukan pemotretan dengan ukulele-nya yang hasilnya rupanya menakjubkan. Berikut ini foto-fotonya yang dirangkum brilio.net dari mashable.com, Selasa (14/2).

BACA JUGA :
Akan diangkat live action, ini 6 seleb Jepang yang bermain di Inuyasha


1. Saat masih cantik-cantiknya..

BACA JUGA :
10 Foto kedekatan Raffi Ahmad dengan Rafathar, papa idola banget nih

2. Nggak cuma main ukulele saja, ia juga sedikit berjoget saat melakukan pemotretan tersebut.

3. Gayanya asyik banget ya..

4. Happy!

5. Wow!

6. Selalu khas dengan rok-nya yang berkibar-kibar.

7. Menurutmu gimana?

8. Duh, bikin cowok pada baper ini sih.

9. Some Like It Hot merupakan film komedi yang dibintai Marylin Monroe yang terbilang sukses di pasaran kala itu.

10. Penasaran jadi ingin nonton filmnya ya.

SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags