1. Home
  2. »
  3. Selebritis
10 Oktober 2018 14:05

10 Koleksi barang mewah Awkarin ini harganya bikin kamu melongo

Deretan bisnis yang dimiliki gadis ini membuat nya kini bergelimang harta. Farika Maula

Brilio.net - Karin Novilda atau akrab dipanggil Awkarin adalah selebgram asal Jakarta yang populer di media sosial. Beberapa tahun lalu Awkarin sempat viral lewat videonya berjudul Gaga's Birthday Surprise & My Confession.

Meski sempat mengundang kontroversi lantaran gaya hidupnya yang dinilai negatif, kini ia berubah menjadi influencer yang terlihat semakin dewasa dan lebih positif. Perubahan Awkarin terlihat dari deretan bisnis yang dirintisnya mampu menghasilkan uang ratusan juta rupiah dalam sebulan.

BACA JUGA :
Nggak cuma cewek, 6 seleb pria ini ternyata juga suka pakai tas mewah


Pendapatannya yang lura bisa membuat gadis yang mempunyai lebih dari 3 juta follower di Instagram tersebut gemar membeli barang-barang mewah. Barang mewah yang dikoleksinya sangat beragam, mulai dari kamera, baju, sepatu, dan aksesori lainnya.

Nggak heran semakin hari gadis berusia 21 tahun ini penampilannya semakin stylish dengan balutan brand ternama. Nah untuk kamu yang penasaran dengan koleksi barang mewah Awkarin, yuk simak ulasannya yang brilio.net lansir dari akun Instagram @awkarin.wearing, Rabu (10/10).

1. Harga Sneaker berhias manik-manik dari merek ternama ini setara dengan Rp 19.955.500.

BACA JUGA :
10 Potret Chicco Jerikho saat mengendarai motor gede, makin macho

2. Tas pinggang ini bukan tas pinggang biasa, harganya fantastis Rp 14.873.000.

3. Tas selempang mewahnya jenis Mini Diag Metal ini dibanderol dengan harga Rp 21.400.000.

4. Sepatu Sneake Triple S Trainers putih ini setara dengan Rp 12.037.500.

5. Masih soal Senaker, ia memiliki Speed Trainer dengan harga Rp 10.539.500.

6. Tak hanya Sneaker, Awkarin memiliki heels dengan harga Rp 16.375.944.

7. Tampil serba hitam dengan tas selempang seharga Rp 21.400.000.

8. Jenis tas selempang Padlock Small ini seharga Rp 24.519.420.

9. Laptop yang dimilikinya dipakai mendukung segala kegiatannya seharga Rp 34.900.000.

10. Gemar berfoto, Awkarin membeli kamera seharga Rp 80.000.000.

SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags