1. Home
  2. »
  3. Selebritis
9 Maret 2019 17:01

10 Pesona Aryan putra Shah Rukh Khan, gantengnya bikin meleleh

Mulai dari alis, hidung, hingga bibir nyaris sama persis dengan sang ayah. Eki Arum Khasanah

Brilio.net - Menjadi salah satu artis fenomenal di dunia, nama Shah Rukh Khan seakan bersinar sepanjang masa. Aktor senior yang sudah membintangi 80 judul film Bollywood ini dikenal hampir semua orang di penjuru dunia.

Disebut-sebut menjadi salah satu bintang film tersukses, ketenaran suami dari Gauri Khan ini pun merambah juga ke keluarganya. Dari mulai istri hingga anaknya turut menjadi sorotan. Seperti anak pertamanya, Aryan Khan yang disorot media karena kegantengannya.

Ketampanan Aryan benar-benar hasil warisan dari sang ayah. Mulai dari alis, hidung, hingga bibir nyaris sama persis dengan Shah Rukh Khan. Tak heran jika pesona lelaki 21 tahun itu disebut-sebut mampu menyaingi pesona ayahnya dan berhasil membuat kaum hawa meleleh.

Penasaran seperti apa potret ganteng anak pertama Shah Rukh Khan ini? Berikut deretan foto-foto kesehariannya, seperti dihimpun brilio.net dari berbagai sumber, Sabtu (9/3).


1. Beginilah kegantengan Aryan Khan yang memesona.

BACA JUGA :
Gara-gara cuitan, gelar duta kebaikan Priyanka Chopra jadi sorotan


foto: Instagram/@___aryan___



2. Aryan lahir di New Delhi, India pada 13 November 1997.

BACA JUGA :
12 Film India komedi romantis terbaik yang menarik ditonton lagi

foto: Instagram/@___aryan___



3. Meski lahir di India, tapi Aryan mampu menempuh pendidikan di University of Southern California lho.

foto: Instagram/@___aryan___



4. Aryan banyak menuruni wajah Shah Rukh Khan ya?

foto: Instagram/@___aryan___



5. Aryan adalah anak pertama dari tiga bersaudara.

foto: Instagram/@___aryan___



6. Kalau lagi sama adik terkecilnya, Aryan sering banget jahil nih.

foto: Instagram/@___aryan___



7. Aryan memiliki perut sixpack. Selain itu dia juga jago banget main akrobat lho.

foto: Instagram/@___aryan___



8. Kumpul bersama ibu dan kedua adiknya. Kurang Shah Rukh Khan nih.

foto: Instagram/@gaurikhan



9. Aryan udah cocok belum nih, gantiin posisi Shah Rukh Khan?

foto: Instagram/@gaurikhan



10. Saingan kegantengan sama sang ayah.

foto: Instagram/@gaurikhan

SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags