1. Home
  2. »
  3. Selebritis
6 Januari 2018 03:02

10 Pesona Sonia Eryka, kakak Rich Chigga yang gayanya nyentrik

Pintar makeup dan kerap mengubah warna rambutnya. Hira Hilary Aragon

Brilio.net - Untuk sebagian pencinta fashion, pasti tak asing lagi dengan nama Sonia Eryka. Sonia merupakan seorang fashion blogger dan selebgram yang cukup terkenal di Tanah Air. Gadis kelahiran 1993 ini ternyata juga merupakan seorang penyanyi cilik yang terkenal dengan lagunya yang berjudul Melati.

Selain memiliki banyak bakat dan terkenal, tak banyak tahu bahwa Sonia merupakan kakak dari rapper terkenal yaitu Rich Chigga. Keduanya memang disering sebut dengan sibling goals karena kekompakannya yang tak diragukan lagi.

BACA JUGA :
10 Potret selebgram berhijab Malaysia, mirip artis Korea Song Ji-hyo


Dalam kehidupannya sehari-hari, Sonia mempunyai style yang nyentrik. Ia juga kerap membagikan tutorial makeup dan outfit yang ia kenakan dan membuat Sonia kerap mendapat pujian dari followersnya.

Yuk intip 10 pesona Sonia Eryka, kakak Rich Chigga yang gayanya nyentrik, seperti brilio.net rangkum dari akun Instagram @soniaeryka, Sabtu (6/1).


1. Kekompakan Rich Chigga dan Sonia Eryka waktu jalan bareng nih.

BACA JUGA :
10 Gaya glamor Vie Shantie, sosialita hijaber sahabat karib Syahrini

2. Sonia lahir pada 21 Juni 1993 yang lalu, kini usianya 24 tahun.


3. Sonia mulai dikenal publik pada tahun 1997 dengan singelnya berjudul Melati.


4. Dalam akun Instagramnya, ia kerap mengunggah style yang ia gunakan dan bisa jadi referensi kamu sehari-hari.


5. Sonia juga dikenal sebagai fashion blogger yang kerap mengubah warna rambutnya.


6. Tampil sederhana namun selalu terlihat kece!


7. Sonia mulai membuat blog tentang fashion sejak kelas 3 SMP lho.


8. Selain makeup tutorial, Sonia masih sering cover lagu di akun YouTubenya.


9. Beberapa tahun yang lalu, Sonia juga pernah bermain sinetron Kepompong.


10. Kece dan nyentrik banget deh gayanya!

SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags