1. Home
  2. »
  3. Selebritis
23 Desember 2018 10:01

10 Potret kebersamaan Boy William dan ibundanya yang awet muda

Banyak yang memuji kecantikan ibunda Boy William. Annisa Amalia Hapsari

Brilio.net - Beberapa waktu lalu, presenter Boy William mengunggah sebuah foto dengan konsep Natal bersama pacar dan sang bunda di akun Instagram pribadinya. Foto tersebut cukup mencuri perhatian warganet lantaran banyak yang dibuat kesulitan membedakan pacar dan mamanya.



foto: Instagram/@boywilliam17

BACA JUGA :
10 Momen Boy William bertingkah lucu, ada ngemil di tengah malam


"Santa's gift for me this christmas... back home. mum & @karbearv .," tulis Boy pada caption yang dikutip brilio.net, Minggu (23/12).

Tidak sedikit pula yang salah fokus dan memuji kecantikan ibundanya tersebut karena dinilai masih sangat awet muda. Dalam foto itu, Boy tampak berada di tengah-tengah antara sang mama dan kekasihnya, Karen. Ia juga terlihat merangkul keduanya dan mendapat kecupan di pipi dari Karen.

Mantan VJ MTV Indonesia ini memang jarang terlihat menunjukkan kebersamannya dengan sang ibunda. Tak ayal jika banyak yang dibuat terkejut saat melihat penampilan mamanya yang sangat cantik dan awet muda.

BACA JUGA :
5 Sisi romantis Boy William, diam-diam jago ngegombal

Dilansir dari akun Instagram Boy William @boywilliam17, Sabtu (23/12), brilio.net sudah menghimpun 10 potret kebersamaan Boy William dan ibundanyayang awet muda.

1. Nah, ini dia mama Boy, Yulianty Lazuardi atau yang lebih akrab disapa mama Lia.

2. Punya tiga anak cowok membuat mama Lia jadi yang paling cantik nih.

3. Gaya busananya pun stylish banget, bikin penampilannya terlihat lebih memesona.

4. Boy dan keluarganya kerap menghabiskan waktu liburan bersama ke luar negeri.

5. Awww, so sweet banget ya. Gimana nggak bahagia kalau punya anak yang sayang banget sama mamanya?

6. Diketahui, mama Lia adalah seorang single parent lho.

7. Nggak heran kalau Boy dan saudara-saudaranya sangat dekat dengan sang mama.

8. Mama Lia juga sudah dekat banget sama pacar Boy, Karen.

9. Duh, mama Lia pas banget nih dapet julukan calon mertua idaman.


10. Momen saat Boy dan keluarganya merayakan tahun baru Imlek. Kelihatan banget gimana sayangnya Boy sama mamanya.

Lihat postingan ini di Instagram

Gong xi from my family to yours. "Sayang" is our theme song and batik is my style.

Sebuah kiriman dibagikan oleh Boy William (@boywilliam17) pada

SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags