1. Home
  2. »
  3. Selebritis
7 Juli 2020 19:23

10 Potret kebersamaan Rafathar dan anak Syahnaz, gemasnya dobel

Banyak yang mendoakan Rafathar bisa segera punya adik. Rizka Mifta
foto: Instagram/@raffinagita1717 dan Instagram.com/@amy_r_qanita

Brilio.net - Kalau mendengar nama Rafathar Malik Ahmad apa sih yang pertama kali muncul di kepalamu? Ada berbagai hal menarik yang berkaitan dengan kehidupannya. Terlahir dari pasangan Raffi Ahmad dan Nagita Slavina membuat banyak orang yang menyebut Rafatharsebagai anak yang beruntung.

Nggak cuma karena memiliki kehidupan yang nyaman namun juga kasih sayang yang diberikan Raffi dan Gigi. Selain itu anak berusia 4 tahun ini juga beruntung karena bisa sering bertemu dengan anak kembar Syahnaz yang kerap membuat publik gemas.

BACA JUGA :
8 Aksi kocak Raffi Ahmad jadi Power Rangers beri kejutan Rafathar


Ya, baby Zayn dan Zunaira menjadi sepupu dari anak semata wayang Raffi Ahmad tersebut. Hubungan anak-anak menggemaskan ini sering mencuri hati para penggemarnya. Telebih lagi ketika Rafathar menghabiskan waktu bersama Zayn dan Zunaira.

Sifat penyayang yang kerap ditunjukkan Rafathar membuat warganet mendoakan supaya cepat diberikan adik untuknya. Hal tersebut nampak ia tunjukkan kedekatannya dengan sepupunya nih.

Terbaru ini, potret Rafathar bersama dengan anak kembar Syahnaz Sadiqah sukses membuat publik gemas. Nah mau tahu seperti apa? Berikut ulasan brilio.net pada Selasa (7/7) dari berbagai sumber.

BACA JUGA :
Belajar mandiri, ini 10 potret Rafathar bersihin kamar & jual es

1. Ini lho salah satu potret kebersamaan Rafathar dan salah satu anak Syahnaz Sadiqah.

foto: Instagram/@raffinagita1717

2. Momen menggemaskan ini diunggah dalam akun Instagram Raffi Ahmad dan Nagita Slavina beberapa waktu yang lalu.

foto: Instagram/@raffinagita1717

3. Anak kembar Syahnaz memang sudah menjadi sorotan sejak awal kelahirannya. Bahkan, kedua baby tersebut terlihat semakin menggemaskan saat bersama Rafathar.

foto: Instagram/@raffinagita1717

4. Nggak hanya akrab dengan baby Zayn, potret kali ini memperlihatkan Rafathar sedang bersama baby Zunaira nih.

foto: Instagram/@raffinagita1717

5. Ekspresi anak Syahnaz dan Rafathar ini benar-benar bikin gemas semua ya!

foto: Instagram.com/@amy_r_qanita

6. Sepertinya Rafathar memang selalu gemas dengan baby kembar nih. Jiwa kakaknya sudah mulai muncul ya.

foto: Instagram.com/@amy_r_qanita

7. Potret Rafathar yang satu ini tak kalah mencuri perhatian saat keduanya berada di atas Kasur bersama baby Zayn.

foto: Instagram.com/@zaynzunairaa

8. Keakraban Rafathar bersama sepupunya juga dibagikan sang nenek, Amy Qanita.

foto: Instagram.com/@amy_r_qanita

9. Kedekatan Rafathar dan sepupunya membuat banyak orang mendoakan agar ia segera memiliki adik nih.

foto: Instagram.com/@zaynzunairaa

10. Kira-kira Rafathar maunya adik cowok atau cewek ya?

foto: Instagram.com/@penggemarans17

SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags