1. Home
  2. »
  3. Selebritis
19 Juni 2019 19:01

11 Momen bulan madu Syahrini dan Reino Barack di Bora-Bora, so sweet

Destinasi ini jadi langganan para selebriti Hollywood untuk berlibur. Nisa Akmala

Brilio.net - Kehidupan pasangan Syahrini dan Reino Barack memang nggak pernah lepas dari sorotan publik. Setelah resmi menikah pada Februari 2019 lalu, momen-momen kebersamaan Syahrini dan Reino Barack selalu jadi perbincangan hangat publik.

Menikmati masa-masa indah sebagai pengantin baru, pasangan yang menikah di Jepang ini kini kerap menghabiskan waktu bersama di berbagai negara. Terbaru, Syahrini dan Reino Barack kini sedang menikmati liburan musim panasnya di Pulau Bora-Bora, Polynesia.

BACA JUGA :
Unggah foto liburan di Bora-Bora, caption Syahrini tuai sorotan


Pulau Bora-Bora merupakan salah satu destinasi liburan favorit di dunia lho. Pulau dengan luas 29,3 km persegi ini juga jadi langganan para selebriti Hollywood untuk berlibur. Dikenal dengan pantai indahnya, Bora-Bora menjadi salah satu tempat yang masuk dalam daftar keinginan Syahrini. Nggak salah kalau Syahrini bahagia abis bisa menikmati keindahan Bora-Bora.

"My dream come true. Janji Allah Swt akan indah pada waktunya. Ketika Incesss dan Mama selalu meminta kepada Allah Swt bukan kepada manusia. Mimpinya dulu menikah di sini. Tapi, Allah memberikan lebih indah dari kuasa manusia, bisa bulan madu ke sini dengan suami," tulis Syahrini pada unggahannya di Instagram Stories-nya.

Berada di pulau impiannya, Syahrini pun nggak lupa membagikan setiap momen manisnya selama di Bora-Bora bersama suami. Potret-potret yang mereka bagikan pun sukses bikin baper para penggemar. Penasaran seperti apa potret bulan madu Syahrini dan Reino Barack di Bora-Bora? Dilansir brilio.net dari berbagai sumber pada Rabu (19/6), berikut 11 momen bulan madu Syahrini dan Reino Barack di Bora-Bora.

BACA JUGA :
6 Seleb ini awali karier sebagai selebtwit, terjun ke dunia film

1. Begini nih ekspresi girang Syahrini dan Reino Barack saat pertama kali menginjakkan kali di Pulau Bora-Bora.


SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags