1. Home
  2. »
  3. Selebritis
24 Juni 2023 11:00

11 Momen resepsi pernikahan Valencia Tanoesoedibjo & Kevin Sanjaya, penampilan Ayu Ting Ting manglingi

Dimeriahkan Sheila On 7, Lyodra, Mahalini sampai Andmesh, acara resepsi Kevin Sanjaya dan Valencia Tanoe ini bak acara konser. Hapsari Afdilla
Bertabur bintang.

7. Rekan dari sesama atlet juga turut hadir di acara resepi itu. Salah satunya tampak Hendra Setiawan yang datang bersama istrinya.

BACA JUGA :
Beda 9 momen ketiga anak Tanoesoedibjo saat lamaran, Kevin Sanjaya sewa stadion lamar Valencia


foto: Instagram/@sansan_san

8. Termasuk Fajar Alfian yang hadir bersama teman-teman atlet lain. Para atlet ini terlihat gagah dengan setelan jas yang pas dibadan mereka.

BACA JUGA :
Tenar jadi anak band sebelum nikahi Syahnaz Sadiqah, 11 potret lawas Jeje Govinda ini bikin pangling

foto: Instagram/@fajaralfian95

9. Tak seorang diri, Fajar menggandeng Melati Daeva Oktavianti di resepi pernikahan teman seprofesinya itu. Keduanya terlihat mesra dan manis sampai bikin warganet baper.

foto: Instagram/@fajaralfian95

10. Acara ini dimeriahkan oleh Sheila On 7 sebagai tamu sekaligus pengisi acara. Begitu juga Mahalini yang ikut menyumbangkan suara emasnya untuk Kevin dan Valencia yang berbahagia.

foto: Instagram/@ameeradon & @mahaliniyy

11. Nah, itu dia momen resepsi Kevin Sanjaya dan Valencia Tanoesoedibjo yang digelar mewah dengan mengundang banyak artis.

foto: Instagram/@ayutingting92

SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags