1. Home
  2. »
  3. Selebritis
4 Februari 2023 12:15

11 Momen Sridevi juara D'Academy 5 pulang ke Prabumulih, diarak keliling kampung

Sridevi diarak keliling kampung sambil membawa piala D'Academy. Syeny Wulandari
Sridevi pun nampak terharu hingga meneteskan air mata.

6. Sridevi terlihat begitu bangga membawa piala untuk berkeliling di Prabumulih.

BACA JUGA :
11 Penampakan rumah berlantai tanah Sridevi juara D'Academy 5, bak mandinya berupa drum berkarat


foto: Instagram/@stream_entertainment

7. Tiba di kawasan sekitar rumahnya, ribuan masyarakat sudah menunggu sang biduan.

BACA JUGA :
11 Potret transformasi Sridevi juara D'Academy 5, sudah kantongi prestasi sejak kecil

foto: YouTube/V- PRODUCTION

8. Tak ayal, Sridevi pun nampak terharu hingga meneteskan air mata tatkala lautan manusia sudah menyambut kedatangannya di sekitar rumah dan lapangan samping rumahnya.

foto: YouTube/V- PRODUCTION

9. Pedangdut 14 tahun itu juga tampak menghibur masyarakat dengan menyanyikan beberapa lagu.

foto: Instagram/@stream_entertainment

10. Tak hanya itu, Sridevi juga datang ke sekolah karena rindu dengan teman-temannya dan para guru. Ia juga ingin merasakan suasana bebas di sekolah saat belajar maupun main saat jam istirahat.

foto: Instagram/@da5_sridevi03

11. Sridevi mengaku sangat berterima kasih berkat para guru dan teman-temannya satu sekolah SMP Negeri 2 Prabumulih dirinya menjadi seperti saat ini.

foto: Instagram/@da5_sridevi03

SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags