1. Home
  2. »
  3. Selebritis
14 Agustus 2017 11:10

12 Tahun menikah, ini 10 potret harmonisnya keluarga Nadia Mulya

Nadia menikah dengan Dastin Mirjaya Mudijana dan dikaruniai tiga orang anak. Karina Ayu Pradita

Brilio.net - Nadia Mulya tak hanya berprofesi sebagai model, dan aktris, tapi juga penulis dan presenter yang namanya cukup populer di Indonesia. Ia juga merupakan juara kedua kontes kecantikan Puteri Indonesia 2004 dan terpilih sebagai Puteri Pariwisata.

Awal kariernya dimulai saat menjadi juara 2 Wajah Femina 2001. Setelah itu Nadia pun mendapat berbagai tawaran menjadi bintang iklan dan video klip.

BACA JUGA :
5 Seleb Hollywood ini pernah kolaborasi dengan Priyanka Chopra, top!


Nadia menikah dengan Dastin Mirjaya Mudijana dan dari pernikahan mereka dikaruniai tiga orang anak, Nadine Andjanimulya Mudijana, Nuala Andharamulya Mudijana, dan Delmar Bevandimulya Mudijana.

Beberapa waktu lalu ia merayakan ulang tahun pernikahan ke-12 tahun bersama sang suami. Jauh dari gosip dan kabar miring, seperti apa sih keharmonisan keluarga kecil penulis buku Moms & the City ini?

Intip yuk foto-fotonya berikut ini yang dirangkum brilio.net dari akun Instagramnya @nadiamulya, Senin (14/8).

BACA JUGA :
Unggah foto vulgar, aktris Bollywood ini disebut 'the next porn star'

1. Setelah menikah, Nadia memang mengurangi kegiatannya di dunia entertainment dan fokus ke keluarga.

2. Serasi banget ya..

3. Meskipun sama-sama sibuk, Nadia dan suami selalu menyempatkan diri untuk berkumpul bersama anak-anak.

4. Sekadar makan bareng atau pun traveling bareng.

5. Mereka kerap menghabiskan waktu bersama dengan jalan-jalan ke luar negeri juga, lho.

6. Mama Nadia dan putra putri kecilnya nih.

7. Sweet banget ya. Kemana-mana selalu bersama.

8. Hayo, ada yang tahu Nadia sekeluarga ini lagi di mana?

9. Quality time bersama keluarga.

10. Bahagia selalu ya Nadia dan keluarga?

SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags