1. Home
  2. »
  3. Selebritis
11 Desember 2017 20:25

5 Momen kedekatan Marcella Daryanani dan Caesar Hito saat adu akting

Akting mereka membuat para penonton menginginkan mereka menjadi pasangan di dunia nyata. Muhammad Bimo Aprilianto

Brilio.net - Kisah cinta dalam cerita di sinetron memang menarik disimak. Cerita yang melibatkan dua aktor utama laki-laki dan perempuan ini bahkan bisa memunculkan banyak reaksi dari para penonton. Ada yang senang, sedih hingga cemburu melihat kisah mereka.

Tak terkecuali kisah yang dialami Marcella Daryanani dan Caesar Hito. Mereka pernah beberapa kali bermain bersama dalam satu sinetron. Diantaranya adalah Penyihir cantik, Anak Jalanan dan Anak Langit. Pada sinetron Anak Jalanan dan Anak Langit, Marcella dan Hito berbagi peran menjadi sepasang kekasih. Akting mereka sukses membuat para penonton gemas hingga banyak yang ingin mereka menjadi pasangan di dunia nyata.

BACA JUGA :
10 Gaya Bryan Domani, eks Super7 yang main di Siapa Takut Jatuh Cinta


Buat kamu yang mau tahu gimana kedekatan Marcella dan Hito, berikut 5 momen kedekatan mereka yang brilio.net rangkum dari berbagai sumber, Senin (11/12).


1. Berbagi minum di lokasi syuting.


foto: Instagram/@anaklangit.official

BACA JUGA :
10 Gaya Marcella Daryanani, si cantik partner Caesar Hito di sinetron


2. Walaupun hanya pasangan di sinetron, mereka berdua terlihat cocok.


foto: Instagram/@hitomarcella


3. Potret selfie Caesar Hito dan Marcella Daryanani di sela-sela syuting.


foto: Instagram/@hibelova_fanatic


4. Marcella diajarin naik motor gede dengan Hito, so sweet.


foto: Instagram/@risecret

5. Sudah serasai sampe bangku-bangkunya, klop.


foto: Instagram/@dindra12_

SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags