1. Home
  2. »
  3. Selebritis
15 Juli 2019 10:50

6 Potret Andien Aisyah mirip Izara Aishah, mantu Siti Nurhaliza

Banyak yang bilang paras keduanya mirip. Aliftya Amarilisya

Brilio.net - Nama Siti Nurhaliza cukup dikenal luas di kalangan masyarakat Indonesia. Tak hanya lagu-lagunya, kabar mengenai kehidupan pribadinya sesekali juga hadir menghiasi layar kaca Tanah Air. Misalnya saja ketika ia berencana menikah dengan Datuk Khalid.

Singkat cerita, dari pernikahan tersebut, Siti Nurhaliza kini telah dikaruniai seorang anak kandung dan 4 anak tiri dari penikahan sang suami dengan istri sebelumnya. Nah, salah satu dari anak tirinya ialah Muhammad Adib Khalid. Usut punya usut nih, rupanya Adib ini memiliki seorang istri yang mirip sekali dengan penyanyi Andien lho.

Sama seperti Andien, Izara Aishah, menantu Siti Nurhaliza ini juga bergelut di industri hiburan. Bedanya, jika Andien berprofesi sebagai penyanyi, Izara lebih memilih berprofesi di dunia modelling dan peran.

Nah, buat kamu yang penasaran seberapa miripnya mereka berdua, yuk langsung simak rangkuman brilio.net berikut ini, Senin (15/7).

1. Andien dan Izara memiliki selisih umur yang agak jauh, yakni 7 tahun. Andien lahir pada tahun 1985, sedangkan Izara tahun 1992.

BACA JUGA :
Gaya Pevita Pearce saat pemotretan, disebut mirip Meriam Bellina


foto: edtvblog

2. Andien mulai aktif di industri hiburan Tanah Air sejak tahun 2000, sementara Izara mulai aktif di dunia hiburan Malaysia sejak 2011.

BACA JUGA :
10 Potret putri Barbie Kumalasari, disebut mirip Galih Ginanjar

foto: edtvblog

3. Andien fokus meniti kaerier di dunia musik, sedangkan Izara berfokus pada dunia peran dan modelling.

foto: edtvblog

4. Andien mulai belajar bernyanyi sejak berusia tiga tahun. Izara memulai debutnya sebagai artis peran melalui tayangan sinetron.

foto: Instagram/@andienaisyah & Instagram/@izaraaishahofficial

5. Baik Andien maupun Izara adalah anak sulung dari 3 bersaudara.

foto: Instagram/@andienaisyah & Instagram/@izaraaishahofficial

6. Hingga saat ini, Andien telah merilis 7 album, sementara Izara telah bermain di 11 film.

foto: Instagram/@andienaisyah & Instagram/@izaraaishahofficial


SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags