1. Home
  2. »
  3. Selebritis
13 November 2022 04:59

7 Artis jatuh cinta lagi kala usia 40 tahun lebih, ada Lidya Kandou

Kebanyakan dari mereka kembali merasakan cinta usai bercerai. Shofia Nida
Jatuh cinta di atas 50 tahun

5. Cut Tary.

BACA JUGA :
10 Potret mesra Wulan Guritno dan pacar di Italia, beda usia 15 tahun


foto: Instagram/@cuttaryofficial

Cut Tari memutuskan menikah kedua kalinya setelah jatuh cinta dengan Richard Kevin pada 12 Desember lalu. Ia memutuskan melepaskan status jandanya di usia 42 tahun.

6. Femmy Permatasari.

BACA JUGA :
Unggah foto bareng kekasih, Lydia Kandou go public soal kisah asmara

foto: Instagram/@femmypermatasari

Femmy Permatasari jatuh cinta kembali di usia lebih dari 40 tahun dengan seorang pengusaha, Alfons Martinus di Selandia Baru pada Maret 2019. Setelah menjalin hubungan dengan Alfons, Femmy pun mantap melepas status jandanya di usia 45 tahun.

7. Lydia Kandou.

foto: Instagram/@lydiakandou_

Terbaru, ada Lydia Kandou yang saat ini tengah dimabuk asmara di usia 59 tahun. Usia bercerai dengan Jamal Mirdad 2013 silam, baru-baru ini Lydia menunjukkan kedekatannya dengan David Semendap. Lewat unggahan terbarunya di Instagram, Lydia memamerkan kemesraannya dengan pengusaha, David Sumendap.

Dalam unggahan terbarunya di media sosial, Lydia Kandou terlihat mengunggah momen mesra bersama David. Lydia Kandou bahkan bergandengan mesra dengan David Sumendap ketika sedang berlibur di Bali. Namun, belum ada keterangan resmi dari keduanya jika sudah memiliki hubungan. Semoga segera menyusul artis lainnya ke pelaminan ya!

SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags