1. Home
  2. »
  3. Selebritis
29 Mei 2023 21:22

7 Momen akad nikah Sule di video klip, mempelai wanita ternyata jebolan ajang pencarian bakat di Korea

Unggahan Sule ini sempat bikin heboh netizen. Brilio.net
Banyak netizen mengira Sule menikah kembali

1. Senyum lebar Sule dalam unggahan vidio pendek ini sukses membuat netizen mengalami syok karena mengira ia menikah kembali.

BACA JUGA :
Pernah diisukan dekat dengan Sule, ini 10 momen Memes Prameswari menikah kenakan gaun pengantin hijab


foto: Instagram/@sule_ferdinan

2. Bersanding dengan wanita cantik yang ternyata seorang penyanyi bernama Ucie Sucita, keduanya terlihat menawan dalam riasan khas pernikahan adat Sunda.

BACA JUGA :
Ngaku lupa undang saat menikah, begini momen Kiky Saputri salah tingkah ketemu Sule

foto: Instagram/@sule_ferdinan

3. Selain video akad nikah yang diunggah di akun Instagram Sule, Ucie Sucita juga turut mengunggah potret mereka saat melakukan photoshoot berdua.

foto: Instagram/@ucie_sucita

SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags