1. Home
  2. »
  3. Selebritis
4 Mei 2020 13:23

7 Momen seru Irish Bella buat kue nastar, hasilnya bikin ngiler

Kue nastar tersebut dibikinnya bersama sang ibunda dan suami Aliftya Amarilisya

Brilio.net - Tak terasa sudah seminggu bulan Ramadhan terlewati. Pada hari-hari seperti saat ini, beragam kue lebaran pun sudah banyak muncul di pasaran. Tak sedikit orang yang kemudian berdondong-bondong membeli camilan yang satu ini untuk disuguhkan kepada tamu maupun dimakan sendiri.

Kendati demikian, ada pula yang tetap memilih untuk membuat kue-kue kering tersebut dengan tangannya sendiri. Irish Bella adalah salah satunya.

BACA JUGA :
6 Lagu hit dan rekam jejak Tere yang kini sudah hijrah


Bersama dengan sang ibunda dan suaminya, yakni Ammar Zoni, pesinetron Cinta Suci ini pun mengolah bahan-bahan yang sudah disiapkan. Ia lalu mengolah nanas sebagai pengganti gula sampai menjadi selai dan mencampurkan adonan untuk nastar.

Dihimpun brilio.net dari channel YouTube Aish TV, Senin (4/5), berikut sederet momen seru dan kompak Irish Bella serta suami dan ibu mertua saat membikin kue nastar.

BACA JUGA :
8 Momen seru Andrea Dian usai sembuh dari Covid-19

1. Saat membuat kue ini, Irish Bella memilih untuk tidak memakai gula.



2. Keberadaan gula digantikannya dengan nanas yang mana akan menjadi selai.



3. Pertama-tama, nanas tersebut diblendernya terlebih dahulu. Setelahnya, nanas tersebut pun dimasak dan dicampur dengan cengkeh.



4. Sambil menunggu nanasnya masak, Irish pun mencampur bahan seperti terigu, gula, dan keju untuk adonan nastar.



5. Nah, jadi beginilah hasil dari selai yang sudah jadi.



6. Pada momen ini, Irish Bella dan Ammar Zoni membentuk adonan nastar.



7. Ini nih hasil dari kue nastar Lebaran bikinan Irish Bella, menggugah selera ya.

SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags