1. Home
  2. »
  3. Selebritis
10 Desember 2019 18:22

7 Potret rumah minimalis Enno Lerian, serba nuansa putih

Rumahnya kini sedang direnovasi Dwiyana Pangesthi

Brilio.net - Enno Lerian beberapa waktu lalu sempat curhat tentang perjalanan hidupnya yang pernah menjadi tulang punggung keluarga. Ia bahkan sempat mengaku harus bekerja keras demi kedua orangtua, kakak dan adiknya. Meski sempat merasa marah, namun Enno tak menganggap hal itu sebagai tindakan eksploitasi anak. Cerita pilu itu ia bagikan lewat unggahan di Instagram Story pribadinya.

Enno Lerian berhasil menjadi penyanyi cilik yang cukup dikenal dan populer pada masanya. Hal tersebut ungkapnya tak terlepas dari dukungan orangtuanya yang kala itu harus merelakan impiannya menjadi musisi dan penyanyi dangdut, demi karier Enno yang tengah melambung.

Tak hanya itu, Enno juga mengungkapkan perjuangannya selama mengadu nasib bersama keluarganya di Ibu Kota Jakarta. Ia juga sempat tinggal di sebuah kontrakan petak. Meski demikian, kini kehidupannya sudah jauh berubah. Walaupun dalam beberapa tahun belakang sang suami mengalami cobaan soal pekerjaannya. Kini diketahui Enno tengah merenovasi rumahnya.

Penasaran seperti apa penampakan rumahnya? Berikut 7 potret rumah Enno Lerian seperti dirangkum brilio.net dari berbagai sumber pada Selasa (10/12).


1. Ini dia rumah milik Enno Lerian yang tengah direnovasi, bergaya minimalis.

BACA JUGA :
6 Momen Ayu Azhari promosi kain tenun NTT di London, laku keras


foto: Instagram/@ennolerian_



2. Nah, kalau ini kebersamaan Enno Lerian mengasuh ketiga anaknya di depan rumah.

BACA JUGA :
5 Cerita di balik lagu Deritaku Betrand Peto, trending 5 negara

foto: Instagram/@ennolerian_



3. Unggahan Enno dan suami ketika santai di salah satu sudut rumah.

foto: Instagram/@ennolerian_



4. Suami Enno, Priambodo, juga kerap menghabiskan waktu bersama anak-anak di rumah.

foto: Instagram/@dogdaytime



5. Dapur wanita kelahiran Bandar Lampung ini begitu simpel dengan nuansa warna putih.

foto: Instagram/@dogdaytime



6. Sudut ruang keluarganya juga terlihat rapi dan nyaman, lengkap dengan sofa berwarna abu-abu nih.

foto: Instagram/@dogdaytime



7. Kalau ini penampakan sudut dapur rumah Enno sebelum direnovasi.

foto: Instagram/@dogdaytime






SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags