Brilio.net - Siapa yang tak kenal Pangeran Harry dari kerajaan Inggris ini? Pangeran yang tampan dan rendah hati ini selalu mendapat banyak pujian dari rakyatnya dan dikagumi para wanita.
Pada 2018 silam tepatnya bulan Mei, Pangeran Harry membuat patah hati para wanita karena menikahi Meghan Markle. Wanita asal Amerika Serikat itu mampu membuat Pangeran Harry jatuh hati.
BACA JUGA :
Alasan Pangeran Harry & Meghan mundur dari keluarga Kerajaan Inggris
Pasangan ini dikaruniai anak laki-laki pada 7 Mei 2019. Putra pertama mereka diberi nama Archie Harrison Mountbatten-Windsor.
Berikut ini momen The Duke and Duchess of Sussex momong putranya, Archie, dilansir brilio.net dari berbagai sumber. Jumat (10/1)
1. Baby Archie pertama kali bertemu dengan Ratu Elizabeth II.
BACA JUGA :
Tur ke Afrika, potret baby Archie anak Pangeran Harry curi perhatian
foto: instagram/@sussexroyal
2. Natal pertama baby Archie bersama dengan orangtuanya.
foto: instagram/@harry_meghan_sussex
3. Tepat pada 7 November 2019 lalu baby Archie berusia 6 bulan.
foto: instagram/@harry_meghan_sussex
4. Kebersamaan Pangeran Harry dan Meghan Markle saat berjalan di red carpet Kastil Windsor bersama Archie.
foto: instagram/@sussexroyal
5. The Duke and Duchess memperkenalkan Archie kepada Uskup Agung.
foto: instagram/@sussexroyal
6. Pangeran Harry dikabarkan tidak ingin anaknya diberi gelar kerajaan. Ia dan istri ingin anaknya hidup normal seperti rakyat biasa.
foto: instagram/@sussexroyal
7. Nama baby Archie sempat menjadi pembicaran publik Inggris karena dalam nama Archie tidak ada unsur tradisional kerajaan Inggris.
foto: instagram/@harry_meghan_sussex
8. Meghan Markle mengaku sangat bahagia mempunyai dua sosok laki-laki. Mereka membuat hidupnya terasa sempurna.
foto: instagram/@harry_meghan_sussex
reporter: mgg/nazaroh awalia budiman