1. Home
  2. »
  3. Selebritis
16 Januari 2020 08:45

8 Pemotretan newborn anak kembar Syahnaz, super gemesin

Zayn Sadavir Ezhilan Ismail dan Zunaira Alessia Safaraz Ismail ternyata sudah jago pose di depan kamera Nisa Akmala

Brilio.net - Bahtera rumah tangga Syahnaz dan Jeje Govinda kini semakin bahagia dengan kehadiran anak pertama mereka. Syahnaz dan Jeje dikaruniai bayi kembar berjenis kelamin perempuan dan laki-laki pada 3 Januari 2019. Sepasang bayi kembar tersebut diberi nama Zayn Sadavir Ezhilan Ismail dan Zunaira Alessia Safaraz Ismail.

Dua minggu jadi ibu baru, Syahnaz kini tengah menikmati momen-momen manisnya merawat sang bayi kembar. Potret-potret lucu sang anak kembarnya pun jadi unggahan yang paling ditunggu warganet. Momen gemas baby Zayn dan Zunaira yang baru lahir nggak lupa diabadikan Syahnaz dalam pemotretan newborn.

Dalam sesi pemotretan newborn, Syahnaz dan Jeje menggandeng Ritta Rajagukguk sebagai fotografer. Mengusung berbagai tema, gaya baby Zayn dan Zunaira terlihat lucu dengan pose-pose mereka yang bikin gemas. Meski baru hitungan minggu, namun keponakan Raffi Ahmad tersebut sudah jago bergaya di depan kamera.

Penasaran kan, seperti apa sih, gaya pemotretan newborn anak kembar Syahnaz? Yuk, intip delapan hasil fotonya seperti dirangkum brilio.net dari berbagai sumber, Kamis (16/1).


1. Warna putih dan biru dipilih Syahnaz dan Jeje buat pemotretan bayi kembarnya. Gemes banget lihat baby Zayn dan Zunaira gini ya?

BACA JUGA :
Masih balita, aksi 7 anak seleb saat olahraga ini gemesin


foto: Instagram/@ritchieismail



2. Cukup pakai kain warna putih yang dibuat mirip sarang, gaya baby Zayn dan Zunaira yang saling merangkul ini bikin gemas.

BACA JUGA :
Jadi adegan ikonik, ini sosok pencetus cerita Atun kejepit tanjidor

foto: Instagram/@syahnazs



3. Nah, kalau yang ini gaya baby Zunaira dengan busana rajut warna putih. Cantik!

foto: Instagram/@amy_r_qanita



4. Nggak beda jauh, baby Zayn juga mengenakan baju model sama dengan warna biru.

foto: Instagram/@amy_r_qanita



SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags