1. Home
  2. »
  3. Selebritis
1 April 2021 17:21

8 Potret Anthony Xie & Natalie Zenn jadi suami-istri di sinetron

Chemistry mereka dalam sinetron Dari Jendela SMP bikin baper. Irsandy Dwi

Brilio.net - Anthony Xie dan Natalie Zenn tentu bukan seleb yang asing bagi pencinta sinetron. Keduanya terkenal karena telah membintangi berbagai judul sinetron, dan kini keduanya bermain bersama di sinetron Dari Jendela SMP.

Sinetron Dari Jendela SMP sendiri merupakan salah satu sinetron yang kini mencuri perhatian masyarakat Indonesia. Sinetron yang menceritakan kisah cinta, persahabatan, dan keluarga itu mampu bersaing dengan banyak sinetronyang tengah mengudara saat ini.

BACA JUGA :
Audi Marissa hamil, intip 8 potret Anthony Xie jadi suami siaga


Dalam sinetron Dari Jendela SMP, Anthony Xie berperan sebagai Zein dan Natalie berperan sebagai Alya. Diceritakan dalam sinetron tersebut, Anthony Xie dan Natalie Zennbaru sajamenikah.

Lantas seperti apa yang chemistry keduanya dalam sinetron Dari Jendela SMP? Berikut potret kompak mereka saat memerankan pasangan suami-istri dalam sinetron, dirangkum Brilio.net dari berbagai sumber pada Kamis (1/4).

1. Keduanya memang pernah bermain bareng dalam satu sinetron juga, namun ini pertama kalinya bagi Anthony Xie dan Natalie Zenn bermain sebagai pasangan.

BACA JUGA :
Rayakan Natal pertama, ini 6 gaya pemotretan Audi Marissa


foto: Instagram/@natliezenn24

2. Aksi keduanya berhasil membuat fans Dari Jendela SMP jadi baper.


foto: Instagram/@natliezenn24

3. Dua kali muncul dalam satu sinetron, keduanya tak sulit untuk menumbuhkan chemistry karena ini kali kedua mereka bermain dalam satu sinetron.


foto: Instagram/@anthonyxie_

4. Fans Dari Jendela SMP banyak yang terpukau dengan akting keduanya yang dinilai sangat natural.


foto: Instagram/@natliezenn24

5. Chemistry yang mereka dapatkan ini muncul karena di balik layar mereka juga adalah sosok teman dekat.


foto: Instagram/@natliezenn24

6. Keduanya bahkan dianggap tak kalah romantis dengan pasangan Rey Bong dan Sandrinna.

foto: Instagram/@natliezenn24

7. Bagi keduanya yang sudah sangat akrab sejak masih main di sinetron sebelumnya, membuat mereka sangat baik dalam membangun chemistry memainkan peran sebagai pasangan.


foto: Instagram/@natliezenn24

8. Kinimomen romantis Anthony Xie dan Natalie Zenn jadi salah satu adegan yang ditunggu para fans.


foto: Instagram/@natliezenn24

SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags