Brilio.net - Upaya pencegahan Corona Virus Disease atau Covid-19 terus dilakukan oleh pemerintah. Salah satunya memberi imbauan kepada masyarakat untuk bekerja, belajar, dan ibadah dari rumah.
Tak hanya untuk masyarakat biasa, hal ini juga berlaku untuk selebriti di Tanah Air. Namun sayangnya tak semua selebriti bisa melakukan isolasi diri di rumah selama 14 hari. Ada beberapa selebriti yang masih harus bekerja saat wabah Corona sedang mengintai dunia.
BACA JUGA :
6 Cara tepat menjaga kebersihan tangan untuk cegah Corona
Beberapa dari mereka harus tetap shooting sinetron, menjadi presenter, penyiar radio bahkan ada yang tetap menjalankan tugasnya sebagai dokter. Penasaran kan, siapa saja seleb yang masih tetap bekerja saat wabah virus Corona? Berikut Brilio.net rangkum dari berbagai sumber, Jumat (20/3).
1. Soimah Pancawati.
View this post on InstagramTolong perut di kondisikan mbak
BACA JUGA :
8 Seleb jadi guru dadakan untuk anak karena wabah CoronaA post shared by Soimah Pancawati (@showimah) on
Diketahui dari unggahan Instagram Story, Donita memuat ulang unggahan Story kawannya yang menyebut Donita masih bekerja dengan membawa 'amunisi' kesehatan seperti sabun antiseptik dan lain sebagainya.
4. Gia Pratama.
foto: Instagram/@giapratamamd
Selebtweet sekaligus penulis novel ini juga tetap bekerja menjalankan profesi aslinya sebagai dokter. Ia justru harus berada di garda terdepan untuk menangani pasien-pasien yang kemungkinan terkena virus Corona. Dalam postingan Instagram, ia nampak memegang kertas bertuliskan 'We stay at work for you, you stay at home for us'.