5. Pembawa acara ngehit ini mengenakan kebaya brokat nuansa pink yang soft membuat tampilan Ayu semakin manis.
BACA JUGA :
10 Inspirasi lauk ala Ayu Dewi, nikmat seakan makan di restoran
foto: Instagram/@mrsayudewi
6. Potret Ayu Dewi mengenakan kebaya pada saat acara Upacara Peringatan Proklamasi Kemerdekaan RI.
BACA JUGA :
9 Potret desain rumah baru Ayu Dewi, hadirkan karaoke & golf simulator
foto: Instagram/@mrsayudewi
7. Masih dengan konsep kebaya modern, Ayu tampak mengenakan kebaya berwarna hijau sage dipadukan dengan kain yang berwarna pink membuat kesan berkelas.
foto: Instagram/@mrsayudewi
8. Dengan nuansa hitam-emas, Istri Regi Datau ini tampil anggun dengan kebaya klasik panjang. Detail renda emas yang mewah membuat Ayu jadi pusat perhatian.
foto: Instagram/@mrsayudewi
9. Tampil serasi bersama keluarga, Ayu memilih kebaya kutu baru dengan tambahan stagen. Tak lupa pemakaian sanggul yang membuat penampilan Ayu bak puteri Jawa.
foto: Instagram/@mrsayudewi