1. Home
  2. »
  3. Selebritis
15 Februari 2023 19:58

9 Transformasi Lulu Tobing 'Tersanjung' saat akting, pesonanya tetap awet muda

Saking larisnya wara-wiri di sinetron, ia disebut sebagai salah satu Ratu Sinetron era 90-an. Khansa Nabilah
foto: Instagram/@lutob

Brilio.net - Lulu Tobing mengawali kariernya sebagai artis Tanah Air dengan menjadi model majalah Gadis. Namanya semakin terkenal usai memerankan Indah Sari di sinetron Tersanjung.

Sejak aktingnya yang apik di sinetron itu, ia banyak mendapatkan tawaran sinetron hingga film. Saking larisnya wara-wiri di sinetron, ia disebut sebagai salah satu Ratu Sinetron era 90-an.

BACA JUGA :
Indah kecil di Tersanjung kini pilih alih profesi jadi dokter, intip 11 potret transformasinya


Sayangnya, di puncak popularitasnya pemilik nama lengkap Lulu Luciana Tobing ini memilih untuk vakum. Film Dua Garis Biru menandai kembalinya Lulu Tobing di dunia akting. Sejak saat itu, ia kembali membintangi sejumlah judul film.

Kembali berkarya, ini transformasi Lulu Tobing 'Tersanjung' saat akting, dirangkum brilio.net dari berbagai sumber, Rabu (15/2).

SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags