1. Home
  2. »
  3. Selebritis
21 April 2017 21:07

Anjali Ameer, transgender pertama yang akhirnya main film Bollywood

Ia akan berakting dalam sebuah film yang berjudul Pernabu. Karina Ayu Pradita

Brilio.net - Dunia perfilman Bollywood kini kedatangan bintang baru berbakat yang rupanya adalah seorang transgender. Namanya adalah Anjali Ameer. Ia adalah seorang model yang akan bermain dengan aktor kawakan Bollywood, Mammootty, dalam sebuah film yang berjudul Pernabu.

Anjali Ameer di film ini akan menjadi transgender pertama di India, yang akan memainkan peran utama di film tersebut. Film ini nantinya akan menjadi film yang diproduksi dalam dua bahasa, Tamil dan Malayalam.

BACA JUGA :
5 Seleb cantik Tanah Air ini punya kembaran aktris Bollywood


Selain Mammootty dan Anjali, film ini juga akan dibintangi oleh Sarath Kumar, Kaniha, dan Suraj Venjaramoodu. Lantas seperti apa sosok Anjali ini? Intip yuk foto-fotonya berikut ini yang dirangkum brilio.net dari Lehren, Jumat (21/4).

1. Anjali bertransformasi menjadi perempuan tepatnya 2 tahun lalu, pada 2015.

BACA JUGA :
10 Foto Malaika Arora, hot mama Bollywood yang masih kayak ABG

2. Ia melakukan operasi ganti kelamin saat di Bengaluru, India.

3. Tak hanya akting, ia juga merupakan seorang model yang cukup sukses dan telah menjadi cover di berbagai majalah.

4. Dalam suatu wawancara, Anjali menyebutkan bahwa sebelumnya ia tak begitu percaya diri terjun ke dunia akting.

5. Namun, Mammootty menyemangatinya dan membuat rasa percaya dirinya tumbuh.

6. Dari kecil, Anjali memang sudah terlihat cantik alami seperti perempuan.

7. Tak hanya parasnya, gesturenya pun sudah anggun dari dulu.

8. Memesona kan?

9. Manis dan tak ada yang mengira bahwa ia dulunya adalah seorang laki-laki.

10. Bagaimana menurutmu?

SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags