4. Nggak banyak yang tahu, jika penyanyi yang melantunkan lagu Mari Bercinta 2 ini sempat menjadi anggota Paskibraka saat masih SMA.
BACA JUGA :
Tak libatkan MUA, yuk intip cara Vicky Shu pasang sanggul sendiri untuk pernikahan Kaesang-Erina
5. Rambut panjang poni depan menjadi ciri khasnya dulu saat masih awal karier.
BACA JUGA :
Dulu jadi pegawai bank hingga backing vokal, nasib gadis ini berubah usai dinikahi keturunan bangsawan
6. Sebelum terjun sebagai penyanyi, ia memulai kariernya dari modeling dengan memenangkan posisi 10 besar pada pemilihan Miss Indonesia tahun 2007 mewakili Provinsi Jawa Tengah.
7. Tak pernah mengumbar kehidupan asmaranya, Vicky sempat membuat geger publik saat diam-diam dilamar Ade Imam tepat di hari ulang tahunnya.
8. Ia resmi dipersunting Ade Iman Prabowo Harianto Nugroho Putro pada 2017. Tak banyak yang tahu, suami Vicky Shu ini ternyata merupakan keturunan keluarga Keraton Kasunanan Surakarta
9. Sejak menikah, Vicky pun mulai mengurangi aktivitasnya di dunia hiburan. Bersamaan itu, ia mengalami banyak perubahan, yakni berat badannya semakin naik.
10. Menjalankan diet dan mengatur pola hidup sehat menjadi solusi untuk menurunkan berat badan. Wanita kelahiran Cilacap kini berhasil menurunkan berat badan hingga 18 kg.
11. Berat badannya yang kini ideal sejak melakukan diet dan mengatur pola makan, membuat Vicky Shu semakin terlihat cantik dan awet muda.