1. Home
  2. »
  3. Selebritis
24 Maret 2023 05:27

Bocah yang foto bareng Rano Karno ini aktris cilik terbaik era 70-an, intip 11 potret transformasinya

Di usianya yang kini menginjak 57 tahun, parasnya tak banyak berubah nih Ferra Listianti

Brilio.net - Sejak dulu, dunia hiburan Tanah Air selalu menghadirkan banyak selebriti bertalenta. Untuk menjadi aktor dan aktris hebat, mereka harus melewati proses panjang yang nggak mudah. Tak jarang, banyak dari mereka yang melewatkan masa mudanya untuk berkarier di dunia seni peran.

Begitupun dengan bocah yang berfoto bareng dengan Rano Karno ini. Mengawali karier sejak kecil, potretnya dikenal lewat film Ratapan Anak Tiri. Berkat aktingnya yang mencuri perhatian, ia sukses meraih penghargaan aktris anak-anak terbaik dari PWI di tahun 1974-1975 silam.

BACA JUGA :
Model iklan kamera jadul dulu tenar dari film Catatan Si Boy, ini 11 potretnya di awal karier


Namun sayang, sosoknya kini tak lagi terlihat di layar kaca. Kabarnya, bocah yang dikenal luas pada era 70-an kini tinggal di Bali. Potret terbarunya terlihat kala ia menghadiri acara reuni dengan sahabatnya. Meski kini sudah memasuki usia 57 tahun, namun potretnya nggak banyak berubah, lho~

Berikut brilio.net rangkum dari berbagai sumber pada Jumat (24/3), potret lawas bocah yang foto bareng Rano Karno.

1. Bocah yang berdampingan dengan Rano Karno ini pernah mendapat penghargaan sebagai aktris terbaik anak-anak tahun 1974-1975 silam.

BACA JUGA :
Cewek model iklan motor ini kini jadi sosialita, intip 11 potret terbarunya yang trendy abis

foto: Facebook/Perpustakaan Nasional

SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags