1. Home
  2. »
  3. Selebritis
3 Februari 2020 11:03

Ingat Ucup Si Entong? Ini 8 potret terbarunya jadi penyanyi

15 Tahun berlalu, pemain sinetron Si Entong telah beranjak dewasa. Nur Luthfiana Hardian

Brilio.net - Si Entong salah satu sinetron yang sempat hits pada masanya. Tayang pada 2005, kisah Entong diadaptasi dari Abu Nawas. Sinetron yang satu ini dibintangi oleh beberapa aktor dan aktris cilik, Fachri Muhammad, Kemal Fathurrakhman, Nisrina Adhifah, Rana Cynthia. Tak ketinggalan, Dicky Lebrianto, Adi Bing Slamet, Rheina Ipeh juga turut tampil di sinetron ini.

Tak lagi ada di layar kaca, selang 15 tahun berlalu, kabar dan potret dari para pemain cilik Si Entong pun bikin publik penasaran. Yang dulunya kecil, tentu saja saat ini sudah tumbuh jadi remaja. Salah satunya adalah bocah bernama Ucup. Yang kala itu dimainkan oleh Syahravi.

BACA JUGA :
8 Momen pernikahan Ana Riana 'Rinjani TOP', penuh kebahagiaan


foto: YuoTube/@Dunia Syair Dakwah


Dalam sinetron Entong, sosok Ucup diceritakan menjadi salah satu tokoh antagonis. Dia adalah teman atau satu geng dengan Memet. Ucup sangat kompak ketika usil dan menganggu tokoh Entong. Kini para pemain cilik telah beranjak dewasa. Ucup alias Syahravi sudah tumbuh jadi pria dewasa. Syahravi berubah menjadi pria tampan bergaya keren. Kini usia Syahravi memasuki 23 tahun.

Penasaran dengan sosok Syahravi sekarang? Simak rangkuman brilio.net dari akun Instagram @syahravi pada Senin (3/2).

SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags