1. Home
  2. »
  3. Selebritis
19 September 2023 16:22

Intip isi suvenir nikah 7 anak seleb, tempelan foto Hotman Paris di nikahan anak bikin gagal paham

Isinya suvenirnya bikin melongo~ Ferra Listianti
Kotak souvenir tersebut berisi parfum, seperangkat alat makan, madu, dan masker.

1. Sebagai bentuk terima kasih, Aurel Hermansyah, memberikan buah tangan spesial dikemas dalam kotak berwarna hitam dan silver bertuliskan "Atta & Aurel". Kotak souvenir tersebut berisi parfum, seperangkat alat makan, madu, dan masker.

BACA JUGA :
Gegara suvenir antimainstream resepsi nikahan ini berubah jadi pasar sayur, tamu emak-emak auto borong


foto: Instagram/@redribbongift

2. Eva Celia, musisi sekaligus putri Sophia Latjub memilih souvenir unik dan artistik, yakni kipas Bali hasil kerajinan tangan dengan bentuk indah.

BACA JUGA :
Suvenir pernikahan 5 penyanyi dangdut ini curi atensi, punya Denny Caknan dinilai terlalu murah

foto: Instagram/@thebridestory

3. Tak sembarangan, putri Rieta Amilia, Nagita Slaivina yang menikah dengan Raffi Ahmad pada Oktober 2014 memilih memberikan souvenir berupa parfum aromaterapi yang didatangkan langsung dari Swiss.

foto: Instagram/@raffinagita1717

4. Sementara itu, putri bungsu Amy Qanita, Syahnaz Sadiqah, memilih mug berbentuk teko Aladdin untuk diberikan pada tamu pernikahannya dengan Jeje Govinda.

foto: Instagram/@syahnazs

SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags