1. Home
  2. »
  3. Selebritis
2 Juni 2017 14:05

Perankan tentara di film, 10 seleb ini karismanya bikin cewek meleleh

Mereka nggak kalah keren kalau dibandingkan Kapten Yoo Shi-jin, Descendants of The Sun. Agustin Wahyuningsih
foto: Instagram/@fedinuril; Instagram/@chicco.jerikho/@gadiiing

Brilio.net - Tentara adalah sosok yang identik dengan kesan tegas dan garang namun penuh perlindungan dan cinta kasih bagi masyarakat dan keutuhan negara. Nah, pada 2016lalu gempar banget drama Korea (K-Drama), Descendants of The Sun. Drama serial bertema prajurit Korea yang bertugas menjaga perdamaian dunia bagian dari Perserikatan Bangsa-Bangsa ini berhasil menghipnotis para pecinta K-Drama maupun mereka yang sebelumnya bukan penggemarnya.

Sosok yang paling jadi sorotan dalam K-Drama itu adalah aktor Song Joong-ki, Kapten Yoo Shi-jin keren dan manis. Nah, ternyata aktor-aktor Indonesia juga ada yang berperan sebagai tentara dan nggak kalah keren dari Kapten Yoo Shi-jin, lho. Kamu wajib tahu karisma aktor-aktor Indonesia yang berakting juga sebagai prajurit.

Mau tahu siapa aja? Dirangkum brilio.net dari berbagai sumber, Jumat (2/6), berikut daftarnya buat kamu.

1. Fedi Nuril sebagai Bagoes, siswa pendidikan Akademi Militer (Akmil) dalam film Doea Tanda Cinta (2015).

BACA JUGA :
8 Foto ganteng Wahyu Fajar, anggota Kopassus yang lumpuhkan 8 preman



foto: Instagram/@fedinuril


2. Rendy Kjaernett sebagai Mahesa, siswa pendidikan Akademi Militer (Akmil) dalam film Doea Tanda Cinta (2015).


foto: Instagram/@rendykjaernett1

BACA JUGA :
Kisah cinta Clara & Lanang Rangga dari pilot TNI AU ini ngalahin FTV


3. Yama Carlos sebagai Lettu Arga, prajurit Angkatan Darat (AD) & salah satu pasukan perdamaian TNI yang dikirim ke Lebanon dalam film I Leave My Heart In Lebanon (2016).


foto: Instagram/@yamacarlos7


4. Rio Dewanto sebagai Kapten Satria, prajurit Angkatan Darat (AD) dalam film I Leave My Heart In Lebanon(2016).


foto: Instagram/@yamacarlos7


5. Adipati Dolken sebagai Jenderal Soedirman dalam film Jenderal Soedirman (2015).

foto: adipatidolken.com

6. Chicco Jerikho sebagai personel pasukan khusus Kopassus TNI Angkatan Darat dalam film Lelawa (target tayang pada Desember 2017).

foto: Instagram/@chicco.jerikho

7. Arifin Putra berperan sebagai Lettu (mar) Badai, personel TNI Angkatan Laut dalam film Badai di Ujung Negeri (2011). Dia juga bakal main bareng Chicco di Lelawa sebagai personel Kopassus.

Arifin Putra sebelah kiri, mengenakan seragam loreng/foto: Instagram/@abbelfrogman37

8. Dede Yusuf sebagai Ronaldi, perwira TNI Angkatan Udara yang menerbangkan pesawat tempur F-16 dalam film Perwira Ksatria (1991).

Dede Yusuf nomor satu dari kiri/foto: merdeka.com

9. Donny Damara memerankan Prasojo, perwira TNI Angkatan Udara yang menerbangkan pesawat tempur F-16 dalam film Perwira Ksatria (1991).

Donny Damara nomor dua dari kanan/foto: merdeka.com

10. Maruli Tampubolon sebagai Kapten Normantyo dalam Merah Putih Memanggil (rencananya tayang 5 Oktober 2017, bertepatan HUT TNI).

foto: Instagram/@marulitampubolon777

SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags