1. Home
  2. »
  3. Selebritis
16 Desember 2023 08:00

Masa muda penyanyi ini mirip Isyana Sarasvati, 11 potret transformasinya awet muda di usia 86 tahun

Potret masa mudanya yang mirip Isyana Sarasvati sempat viral di media sosial, lho. Ferra Listianti
Masa mudanya disebut mirip Isyana Sarasvati

1. Masa mudanya disebut mirip Isyana Sarasvati, Titiek Puspa atau yang memiliki nama asli Sudarwati mengawali kariernya saat mengikuti kontes menyanyi Bintang Radio di Semarang.

BACA JUGA :
Bintang iklan sampo era 80-an ini ternyata putri artis senior, intip 11 potretnya


foto: Twitter/@Dawndy_

2. Selain bernyanyi, Titiek juga menunjukan totalitasnya dalam menggarap beberapa operet di stasiun televisi, seperti operet Bawang Merah Bawang Putih, Ketupat Lebaran, Kartini Manusiawi, dan Ronce-ronce.

BACA JUGA :
Sembuh dari kanker serviks, ini 7 cara Titiek Puspa agar tetap bugar

foto: Instagram/@ekigofur

3. Bahkan, wanita kelahiran 1 November 1937 yang akrab disapa Eyang Titiek ini telah memerankan lebih dari 10 film.

foto: kapanlagi.com

4. Begini potret Titiek Puspa terlihat memesona dengan rambut bobnya. Alisnya tebal natural.

foto: kapanlagi.com

5. Titiek juga pernah menulis cerita bertajuk Bawang Putih (1974) dan Gadis (1980). Dari karyanya tersebut kemudian dibuat film hingga Titiek juga ikut bermain peran.

foto: Twitter/@mazzini_gsp

6. Selain itu, Titiek juga kerap menjadi model sampul majalah. Penampilannya yang anggun menjadi ciri khasnya.

foto: Instagram/@titiekpuspa_official

SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags