1. Home
  2. »
  3. Selebritis
24 Agustus 2023 19:42

Mewah bak hunian sultan, 11 potret rumah Farah Quinn di Amerika ini punya air terjun mini

Rumah Farah Quinn terletak di kawasan elite Paradise Valley, Arizona, Amerika Serikat Dewi Suci Rahmadhani
Di dalam ruamh ini juga terparkir kendaraan mewah

1. Garasi rumah Farah Quinn terlihat luas dan dipenuhi oleh koleksi mobil mewah.

BACA JUGA :
Tampil anggun kenakan kebaya, intip momen kebersamaan Chef Farah Quinn dan keluarganya di Bali


2. Bagian garasinya pun terkoneksi dengan lift untuk menuju ke dalam rumah.

3. Area dapur rumahnya pun terlihat mewah dengan peralatan memasak yang lengkap.

BACA JUGA :
9 Potret Farah Quinn gelar Melaspas vila mewah baru miliknya, penampakannya curi perhatian

4. Rumah Farah Quinn dibuat tanpa sekat. Di sebelah area dapur terdapat meja makan berukuran panjang.

5. Di sudut kiri rumahnya terdapat area ruang keluarga dengan pemandangan air terjun mini di samping rumah.

6. Begini penampakan area laundry di hunian Farah Quinn. Terdapat mesin cuci dan dryer serta lemari penyimpanan bernuansa warna putih yang digunakan untuk menyimpan peralatan mencuci.

SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags