Brilio.net - Pada era 2000-an awal, majalah menjadi media massa yang masih banyak dibaca. Berbagai jenis majalah diterbitkan, mulai dari majalah ekonomi hingga majalah remaja. Nggak heran jika majalah remaja seperti Gadis, Aneka, hingga HAI menjadi bacaan favorit anak muda pada era itu.
Ketika itu media sosial belum semasif saat ini. Salah satu hiburan para remaja adalah dengan membaca tabloid atau majalah, menonton TV, dan mendengarkan radio. Bagi anak 2000-an, pasti familiar dengan kegiatan mengincar majalah dengan artis favorit yang jadi model sampulnya.
Seperti sosok Luna Maya yang ternyata sudah populer sejak awal 2000-an. Ia digaet menjadi model sampul bersama rekan artis yang sama-sama jadi modelnya.
Penasaran dengan sosok pria tersebut? Yuk, simak potret transformasinya yang dirangkum brilio.net dari berbagai sumber pada Kamis (27/10).
BACA JUGA :
Sukses pangkas bobot hingga 17 kg, ini 11 pola makan istri Indra Bekti
BACA JUGA :
Potret 9 seleb berpose di depan gerobak, Glenca Chysara stylish abis