1. Home
  2. »
  3. Selebritis
29 Juni 2018 09:16

Nagita Slavina liburan ke Singapura, harga kopernya bikin netizen syok

Bikin melongo deh harganya. Syifa Fauziah

Brilio.net - Kehidupan dunia selebriti memang tak pernah lepas dari sorotan para masyarakat. Apapun yang dikenakan dan dilakukan selalu ditiru oleh banyak orang.

Salah satu artis Tanah Air yang kehidupannya selalu menarik perhatian adalah Nagita Slavina. Terlebih lagi kehidupan mewah dengan segala barang branded yang dikenakannya, pasti selalu menjadi buah bibir para warganet.

BACA JUGA :
Biasa pakai tas jinjing, harga ransel Nagita Slavina ini tak diduga


Seperti baru-baru ini yang menghebohkan warganet adalah ketika Nagita Slavina terlihat akan berlibur bersama Rafathar dan juga adik kandungnya, Caca Tengker ke Singapura. Dalam video tersebut terlihat Nagita membawa sebuah koper berwarna merah marun. Siapa sangka, harga koper ibu satu anak ini memiliki harga fantastis, yakni hampir Rp 100 juta. Wow!

Seperti dikutip dari akun Instagram @fashion_nagitaslavina, koper dengan brand Chanel 'Chevron Trolley Rolling Suitcase' ini memiliki harga Rp 98 juta.

BACA JUGA :
Jawab isu tak akur, Rieta Amilia liburan bareng Raffi Ahmad


Komentar pun banjir dari para warganet yang heboh karena harga koper Gigi sapaan akrabnya memiliki harga yang fantastis.

"Kalau gue yang punya nih koper, kopernya yang gue masukin dalam baju" tulis akun @lindaoctaviasari

"Ya Allah, Tuhan, yang bener aja ini cuma buat naro baju doang harga 1 mobil :( gila sih mba gigi the best" tulis @icaciki98

"Aku beli koper yang 500 aja masih nawar, diseretnya pelan-pelan takut rusak" tulis @yunithaindra

"Oemji memsye, itu baru kopernya belom isinya, kalau ilang sekoper bisa kaya mendadak" tulis @sunnydeol.1

"Kalau gue punya koper kaya gitu, kopernya gue naikin Garuda, guenya naik Lion aja deh" tulis @elitasari4321

SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags